Informasi Umum

Kode

18.06.570

Klasifikasi

C -

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Hotel/restaurant

Informasi Lainnya

Abstraksi

Restoran adalah penunjang revenue di hotel setelah penjualan kamar. Di The Trans Luxury Hotel terdapat 3 restoran yaitu The Restaurant, The Restaurant dan The Lounge. Ketiga restoran tentu saja memiliki Standar Operasional Prosedur yang berbeda, operasional dan pelayanan di ketiga restoran tersebut pun berbeda. Dalam penelitian ini, penulis ingin melakukan komparasi operasional ketiga restoran di The Trans Luxury Hotel dengan mencari tahu Standar Operasional Prosedur dan aspek yang berkaitan dengan operasional seperti langkah kerja, jumlah karyawan, konsep restoran, jenis menu, pelayanan, jam operasional, segmen pasar, target pendapatan dan kapasitas restoran. Penulis juga ingin mengetahui dining experience dari tamu yang berkunjung ke The 18th Restaurant, The Restaurant dan The Lounge di The Trans Luxury Hotel Bandung. Metode penelitian yang digunakan oleh penulis yaitu deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Standar Operasional Prosedur di ketiga restoran tersebut sudah sesuai standar yang sudah ditetapkan. Dari segi operasional, setelah dilakukan komparasi pada ketiga restoran tersebut masing-masing memiliki perbedaan yang cukup signifikan dalam operasional. Dining Experience dari tamu di ketiga restoran pun tentunya berbeda-beda di setiap restoran. Dari studi komparasi ini dapat terlihat perbedaan antara The 18th Restaurant, The Restaurant dan The Lounge di The Trans Luxury Hotel.

  • DHH1C3 - OPERASIONAL RESTORAN I
  • DHH1G3 - OPERASIONAL RESTORAN II
  • DHH2C3 - OPERASIONAL RESTORAN III
  • DHH3G4 - PROYEK AKHIR
  • DHG1F2 - TATA HIDANGAN I
  • DHG1L2 - TATA HIDANGAN II
  • DHG2H2 - TATA HIDANGAN III
  • VHI1D3 - OPERASIONAL RESTORAN I
  • VHI1J3 - OPERASIONAL RESTORAN II
  • VHI3A4 - PROYEK AKHIR

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama DENIA ZAHRA
Jenis Perorangan
Penyunting Umi Sumarsih, Ersy Ervina
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota
Tahun 2018

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi