Informasi Umum

Kode

19.04.082

Klasifikasi

004 - Data Processing, Computer Science/Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika, Hardware Komputer

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Information Retrieval - Computer Science

Informasi Lainnya

Abstraksi

Penelitian tugas akhir ini adalah mengimplementasikan dan analisis pencarian ayat Al-Quran dari kemirip- an ucapan menggunakan algoritma Soundex dan Damerau-Levenshtein Distance. Pada pengucapan kata, seringkali ditemukan pengucapan kata yang sama atau mirip tapi memiliki penulisan yang berbeda, hal itu menjadi masalah ketika kita melakukan pencarian ayat pada Al-Quran. Dengan menggunakan algo- ritma Soundex query dan ayat dikodekan sesuai kemiripan fonetis tiap hurufnya, sehingga kata-kata yang memiliki pengucapan sama atau mirip dapat dianggap sama. Kemudian nilai kesamaan query dan dataset dihitung menggunakan algoritma Damerau-Levenshtein distance kemudian diurutkan dari skor terendah. Berdasarkan pengujian yang dilakukan, didapatkan nilai MAP 0.78, recall 0.91, dan korelasi 0.82.

  • CSH4O3 - PEMROSESAN BAHASA ALAMI
  • CSH4H3 - PENAMBANGAN TEKS
  • CII4G3 - PEMROSESAN BAHASA ALAMI

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama PURUHITA ANANDA ARSANINGTYAS
Jenis Perorangan
Penyunting Moch. Arief Bijaksana, Said Al Faraby
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2019

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi