TEKNIK RAJUT PADA PRODUK OUTERWEAR DENGAN TEMA POST DYNAMIC

KARIZA RAIDHA

Informasi Dasar

17.04.1946
746.2
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Merajut merupakan satu teknik dari structure design kriya tekstil. Merajut adalah rajut (me-rajut), rajut dapat diartikan jaring/jala-jala atau bahan pakaian yang disirat manual (menggunakan tangan) maupun menggunakan mesin rajut. Sedangkan Rajutan (rajut-an) dapat diartikan bahan pakaian yang dibuat oleh tangan maupun mesin rajut atau dapat pula diartikan hasil merajut. Untuk membuat pembuatan produk fesyen yang baru dapat di mulai dari season, prediksi tren dan mengembangkan desain-desain yang sudah ada. Dalam mewujudkan desain rajut yang baru yang unik dan beragam, prediksi tren dengan tema post dynamic diambil dari Indonesia Trend Forecast(ITF) 2017/2018 sebagai potensi besar untuk meningkatkan produk rajut. Pengambilan warna, sturktur, dan bentuk hingga menjadi produk akhir dari konsep post-dynamic¬¬. Konsep post dynamic memiliki karakteristik dinamis, bidang dan komposisi asimetris. Karakteristik dari konsep post dynamic dapat dicapai dengan berbagai teknik rajut yang bisa di rancang sesuai dengan cuaca yang ada di Indonesia, seperti teknik brioche, seed stitch, honeycomb, dan modular. Karakteristik rajut yang terlihat kaku dan terstruktur dalam membuat pola dan komposisi memiliki potensi untuk di kembangkan menjadi produk-produk rajut yang menarik dan variasi produk rajut yang lebih berani, dan konsep post-dynamic ini membantu dalam pembuatan desain-desain rajut kedepannya dengan karakter konsep yang tidak membatasi dalam pembentukan komposisi dan juga warna. Dengan teknik-teknik rajut yang sudah ada, dikombinasikan dengan berbagai macam teknik yang disesuaikan dengan iklim di Indonesia dan juga komposisi warna dan material yang digunakan dan juga alat yang digunakan.

Subjek

KNITTING
 

Katalog

TEKNIK RAJUT PADA PRODUK OUTERWEAR DENGAN TEMA POST DYNAMIC
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

KARIZA RAIDHA
Perorangan
Citra Puspitasari
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2017

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini