Perancangan Media Kampanye Sosial Lulus Tepat Waktu Pada Telkom University

YAYANG DIYEN AMELIA

Informasi Dasar

19.04.540
302.23
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Telkom University masih mendapati mahasiswa yang tidak dapat menyelesaikan program studi dalam waktu anjuran yaitu tiga tahun untuk Diploma dan empat tahun untuk Sarjana. Berdasarkan data yang diperoleh dari Akademik Telkom University jumlah mahasiswa dengan tahun kelulusan 2015 terdapat sebanyak 1.341 wisudawan, tahun kelulusan 2016 sebanyak 1.236 wisudawan, dan dengan tahun kelulusan 2017 sebanyak 1.377 wisudawan yang menyelesaikan studi melebihi empat tahun atau batas studi tepat waktu yang dianjurkan. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi, kuesioner dan studi pustaka sedangkan segmentasi utama dari kampanye ini adalah seluruh mahasiswa aktif Telkom University dan Dosen Wali aktif Telkom University. Dengan tujuan membangkitkan kepedulian dan informasi kepada mahasiswa dan dosen wali akan pentingnya lulus tepat waktu. Media visual merupakan sarana komunikasi yang tepat untuk menyampaikan informasi, menarik perhatian dan meningkatkan kesadaran dan kepedulian mahasiswa akan lulus tepat waktu kepada mahasiswa dan dosen wali. Media-media kampanye yang digunakan untuk tugas akhir ini diantaranya adalah poster, infografis, brosur, X-Banner, dan ambiance media

Subjek

CAMPAIGN DESIGN
 

Katalog

Perancangan Media Kampanye Sosial Lulus Tepat Waktu Pada Telkom University
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

YAYANG DIYEN AMELIA
Perorangan
BIJAKSANA PRABAWA
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

  • SM560612 - CREATIVE THINKING
  • SI891016 - FINAL PROJECT
  • SM892016 - TUGAS AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini