Perancangan Promosi Pizza Go

MOCHAMAD ILYAS FARIZ

Informasi Dasar

19.04.3503
659.1
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pizza Go merupakan produk kuliner/cemilan unik dan kekinian pertama yang telah dibuka dari akhir tahun 2017 lalu di Kota Bandung. Yang unik dari Pizza Go adalah cara pengolahannya dengan cara digoreng, tetapi tidak menghilangkan rasa asli pizza tersebut. Tugas akhir dengan judul “Perancangan Promosi Pizza Go” ini bertujuan untuk lebh menginformasikan dan memperkuat USP dan benefit yang Pizza Go miliki, karena promosi Pizza Go sebelumnya masih belum sesuai dan tidak tersampaikan dengan baik kepada khalayak sasaran sehingga menyebabkan penurunan penjualan. Perancangan ini menggunakan metode kualitatif dalam pengumpulan data seperti studi kasus, observasi, wawancara. Perancangan ini ditujukan kepada khalayak sasaran pelajar dan mahasiswa dari kelas sosial menengah di Kota Bandung. Melalui pendekatan strategi perancangan ini akan dilakukannya strategi kreatif promosi dan media visual yang memang sesuai dengan khalayak sasaran, sehingga terciptanya tujuan untuk menaikkan kembali penjualan Pizza Go. Kata kunci: Pizza Go, Pizza Goreng, Promosi, Meningkatkan Penjualan

Subjek

ADVERTISING
 

Katalog

Perancangan Promosi Pizza Go
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MOCHAMAD ILYAS FARIZ
Perorangan
IRA WIRASARI, SRI NURBANI
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini