PERANCANGAN ENVIROMENT DALAM ANIMASI 3D "SONS OF PANDAWA"

MOCHAMAD WAFIQ OCTAVIAN

Informasi Dasar

19.04.3813
791. 43
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Mochamad Wafiq Octavian. 2019.Pembuatan Enviroment dalam Animasi 3D “ Sof Of Pandawa”. Tugas Akhir Program Studi Desain Komunikasi Visual. Fakultas Industri Kreatif. Universitas Telkom. Belakangan tahun ini masyarakat Indonesia selalu dihebohkan dengan tayangan hiburan bertemakan pahlawan super. Kebanyakan tayangan tersebut berasal dari Hollywood Amerika. Hampir setiap tahun selalu ada film superhero yang masuk ke layar lebar Indonesia. Dari hal tersebut menimbulkan suatu efek dimana karakter superhero buatan anak negeri pun menjadi kurang terpandang dan kurang dilirik oleh masyarakat. Jika dilihat lebih dalam sebenarnya Indonesia memiliki banyak karakter yang mengisahkan tentang kepahlawanan, salah satunya adalah pewayangan yang dikenal dengan cerita besarnya yang berjudul “Mahabarata”. Dengan dibuatnya Animasi 3D yang mengankat tentang kisah pewayangan tersebut diharapkan masyarakat dapat kembali memiliki minat terhadap karakter wayang atau karakter tentang kepahlawanan dari Indonesia. Karena jika dilihat dari sepak terjang dunia Animasi baik 2D dan 3D dapat dikatakan sudah berkembang baik dari industrinya dan minat masyarakatnya. Dengan dibuatnya Animasi 3D ini semoga juga dapat menjadi inspirasi bagi masyarakat untuk memanfaatkan karakter kepahlawanan asli Indonesia dan melestarikan kembali kebudayaan asli Indonesia yang beragam ini. Kata kunci : Wayang, Karakter, Pahlawan, Kota, Enviroment, Animasi, Animasi 3D

Subjek

Animasi
 

Katalog

PERANCANGAN ENVIROMENT DALAM ANIMASI 3D "SONS OF PANDAWA"
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MOCHAMAD WAFIQ OCTAVIAN
Perorangan
Zaini Ramdhan
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

  • MUG3P3 - ANIMASI 3D
  • MUG2F3 - KONSEP VISUAL I
  • MUH3K4 - MULTIMEDIA 4 (FRAMING ADAPTATION & CREATIVITY)
  • MUH4C5 - MULTIMEDIA 5 (PRA TA)

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini