STRATEGI TELEVISI LOKAL DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSINYA (Studi Deskriptif pada Televisi Lokal Radar TV Tasikmalaya)

ZAHIDA MUHTADIA BILLAH

Informasi Dasar

20.04.4365
621.388
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Abstrak Hadirnya televisi lokal ini diharapkan mampu menyeimbangi arus televisi swasta nasional, terutama memberikan informasi dan membawa perubahan positif serta mengangkat budaya lokal. Meski saat ini TV lokal sudah jarang di dengar dan sudah banyak yang hilang dikarenakan SDM dan alat yang terbatas tetapi Radar TV tetap semangat dalam membangun kebudayaan dan informasi positif untuk masyarakat. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana strategi yang dilakukan oleh stasiun tv lokal Radar TV Tasikmalaya dalam mempertahankan eksistensinya, dalam menganalisis melalui strategi program, strategi pemasaran, strategi menarik audiens, dan strategi sumber daya manusia. Radar TV Tasikmalaya merupakan televisi lokal yang masih bertahan di Kota Tasikmalaya dengan menyajikan informasi yang proporsional, seimbang, dan berbudaya. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kualitatif dengan menghasilkan data deskriptif yang berupa ucapan dan tulisan. Maka didapatkan hasil mengenai gambaran strategi TV lokal dalam mempertahankan eksistensinya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Radar TV mempunyai cara sendiri dalam mempertahankan eksistensinya dengan memanfaatkan SDM yang berkualitas dengan jumlah minimum, sehingga dapat disimpulkan dengan jumlah SDM yang minimun juga mempunyai pekerjaan ganda maka bisa dikatakan Radar TV Tasikmalaya dapat bertahan hingga saat ini. Kata kunci: Strategi penyiaran, Televisi Lokal, Eksistensi

Subjek

TELEVISION-STRATEGY
 

Katalog

STRATEGI TELEVISI LOKAL DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSINYA (Studi Deskriptif pada Televisi Lokal Radar TV Tasikmalaya)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ZAHIDA MUHTADIA BILLAH
Perorangan
Reni Nuraeni
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

  • KII4P4 - SKRIPSI

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini