Implementasi Desain Antarmuka Aplikasi MI-FIK dengan Pendekatan Multiplatform

HAFIZ ADITYA ROZZAQY

Informasi Dasar

23.04.4516
005.1
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Fakultas Industri Kreatif merupakan salah satu fakultas yang ada di Telkom
University. Saat ini, Fakultas Industri Kreatif memiliki permasalahan dalam penyebaran
informasi mulai dari penumpukan informasi, informasi yang tidak dikategorikan, informasi
yang tidak dikelola dengan baik, penggunaan media informasi yang terlalu banyak, hingga
informasi yang telah tersampaikan namun sulit untuk dilihat kembali. Oleh karena itu
dikembangkan aplikasi mobile MI-FIK yang diharapkan nantinya akan memiliki fitur-fitur
yang dapat mempermudah user(Dosen, Staf, dan Mahasiswa) untuk mendapatkan informasi.
Aplikasi ini akan dikembangkan menggunakan framework flutter karena mudah dalam
pengembangan aplikasi mobile multiplatform yaitu Android dan iOS. Selain membangun
aplikasi mobile, diperlukan juga untuk dibangunnya web dashboard yang berfungsi untuk
mengelola data dan menyajikan informasi yang akurat untuk user. Web dashboard akan
dikembangkan menggunakan framework Laravel dan JavaScript. Hasil dari pengujian
validasi kesesuain hasil implementasi dengan desain sudah mencapai 98% kesesuaian untuk
tampilan aplikasi mobile Lecturer/Staff, 97,7% kesesuaian untuk tampilan aplikasi mobile
Student, 100% kesesuaian untuk tampilan web dashboard Admin, dan 100% kesesuaian
untuktampilan web dashboard Lecturer/Staff.


Kata Kunci: Fakultas Industri Kreatif, Multiplatform,Aplikasi Mobile, Web Dashboard,
Framework Flutter, Laravel, dan JavaScript

Subjek

Rekayasa Perangkat Lunak
 

Katalog

Implementasi Desain Antarmuka Aplikasi MI-FIK dengan Pendekatan Multiplatform
 
ix, 48p
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

HAFIZ ADITYA ROZZAQY
Perorangan
Mira Kania Sabariah, Monterico Adrian
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Rekayasa Perangkat Lunak
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • CII4E4 - TUGAS AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini