Perancangan Sistem Keamanan dan Manajemen Pada Bisnis Warnet

Buddy Ghazali Arief

Informasi Dasar

111040242
004
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Bisnis warnet semakin banyak dan tersebar di kota-kota mengingat internet sudah merupakan sarana umum untuk mencari berbagai informasi. Namun, kelemahan dari tiap-tiap warnet tersebut adalah kurangnya sistem manajemen atau administrasi serta sangat minimnya sistem keamanan yang terdapat pada tiap-tiap komputer.

Dalam penelitian ini penulis merancang sebuah sistem keamanan dan manajemen yang dapat digunakan untuk bisnis warnet. Perancangan aplikasi ini menggunakan Delphi serta berbasiskan pemrograman soket (socket programming). Beberapa sistem yang dirancang yaitu, men-disable USB untuk mencegah komputer terinfeksi virus atau sejenisnya , pembuatan billing system yang dapat menghitung tagihan penggunakan komputer client secara otomatis, penghitungan pemasukan dan pengeluaran pada warnet, serta membuat fitur yang membatasi akses client pada ruang lingkup sistem operasi, dalam hal ini berupa Windows OS.

Dalam perancangan aplikasi ini, program pada aplikasi operator dapat menjalankan tugasnya untuk melakukan accounting tagihan penggunaan komputer dan melakukan pencatatan pemasukan dan pengeluaran. Program pada aplikasi client dapat menjalankan sistem keamanannya dengan men-disable start menu, USB storage, context menu pada desktop dan taskbar, serta mematikan beberapa kombinasi keyboard.Kata Kunci : billing system, pemrograman soket, pemrograman port, keamanan, manajemen,ABSTRACT: Nowadays, we could find internet café everywhere in town or city. Due to internet has become the most popular source to get the information. But, the weaknesses from those internet cafe are there is no administration or management system and also the security on each client is very minimal.

In this research the author has been designed a security and management system which can be used for internet café business. This application was designed by Delphi programming language and used a little bit of concept about socket programming. Some of designed systems are USB disabling to prevent the computer being injected by virus or worm and also the other application such as keylogger, billing system which can be used to monitoring the cost of rented computer, accounting the income and expenses of internet café, and also I made a feature which can be used to limit the access to the operation system, in this case Windows OS.

In this application, operator could perform its task to do accounting and make some reports about income or expenses. Client application could run its security system by disabling the start menu, USB storage device, context menu on desktop and taskbar, and also disables some of keyboard combinations.Keyword: billing system, socket programming, port programming, security, management,

Subjek

Teknik Komputer
 

Katalog

Perancangan Sistem Keamanan dan Manajemen Pada Bisnis Warnet
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Buddy Ghazali Arief
Perorangan
R. Rumani, Iwan Iwut Tirtoasmoro
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2011

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini