ANALISIS DAN SIMULASI CHANNEL SWITCHING PADA MOBILE LIVE MULTI-CHANNEL TV STREAMING ANALYSIS AND SIMULATION OF CHANNEL SWITCHING IN MOBILE LIVE MULTI-CHANNEL TV STREAMING

Laili Aidi

Informasi Dasar

113058039
004
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Streaming adalah teknologi real-time untuk mentransmisikan video / audio secara langsung ataupun pre-recorded dari sebuah mesin server. Saat ini, pelanggan hanya membutuhkan mobilephone yang mensupport layanan 3rd Generation (3G) dan memiliki player video untuk menikmati layanan video streaming untuk dapat menonton tayangan video pada saluran TV tertentu dengan melakukan dial pada alamat tertentu.
Namun hal ini memiliki kekurangan karena, untuk mengakses content TV show pada saluran TV yang berbeda - beda maka user harus melakukan dial kembali ke alamat lain. Mekanisme pemilihan saluran (channel selecting) serta perpindahan saluran (channel switching) pada Mobile TV menjadi penting agar waktu yang dibutuhkan untuk mengakses layanan TV pada mobile device menjadi lebih pendek dibandingkan dengan metode layanan saat ini, sehingga diperlukan adanya kecepatan perpindahan saluran (fast channel switching) dalam layanan Mobile TV.
Pada tugas akhir ini dibahas bagaimana membangun sistem layanan Mobile TV yang memiliki kemampuan perpindahan channel yang lebih cepat (fast channel switching) dibandingkan dengan metode konvensional.
Simulasi dilakukan dengan menganalisa sistem secara objektif maupun subjektif dan membandingkannya dengan mekanisme tanpa fast channel switching. Dari hasil analisa, didapatkan bahwa mekanisme fast channel switching mampu meminimalkan delay dan meningkatkan user experience untuk melakukan perpindahan channel dibandingkan dengan mekanisme tanpa fast channel switching.Kata Kunci : Video Streaming, Real Time, Mobile TV, Channel SwitchingABSTRACT: Streaming is a real-time technology that transmit video / audio directly or pre-recordedly from a server machine. This time, consumer only need a mobilephone, which support 3G (3rd Generation) and have a video player for enjoying video streaming. With dialling an address, user can watch some kind of video at TV channel.
Although, this way have a disadvantadge, becouse for users have to dial a different address to access content TV show at the different TV channel.The mechanism of using channel selecting and doing channel switching from Mobile TV becomes important, because it takes more less time and easier way of watching TV than using a methode of Mobile TV this time, so fast channel switching is needed in Mobile TV.
In this final project, writer explain how to build Mobile TV with fast channel switching capabilities better than than using a current methode of Mobile TV right now.
Simulation to analize system was doing base on subjective and objective measurements and compare it with non fast channel switching mechanism. Afterwards, it was result that fast channel switching mechanism can reduce protocol and increasing user experience to do channel switching better than non fast channel switching mechanism.Keyword: Video Streaming, Real Time, Mobile TV, Channel Switching

Subjek

Sistem Komputer dan Jaringan Komputer
 

Katalog

ANALISIS DAN SIMULASI CHANNEL SWITCHING PADA MOBILE LIVE MULTI-CHANNEL TV STREAMING ANALYSIS AND SIMULATION OF CHANNEL SWITCHING IN MOBILE LIVE MULTI-CHANNEL TV STREAMING
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Laili Aidi
Perorangan
Fazmah Arief Yulianto, CHRI BOLUNG NGANTUNG
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2008

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini