Informasi Umum

Kode

19.06.075

Klasifikasi

658.403 801 1 - Information management-Systems, Information systems

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Sistem Informasi Manajemen

Dilihat

60 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Menghadapi kemajuan teknologi membuat segala sesuatu membutuhkan sentuhan teknologi termasuk di bidang Pendidikan terutama laboratorium. Dalam mengelola barang habis pakai di laboratorium Fakultas Ilmu Terapan, terdapat proses-proses yang menunjang kualitas belajar mengajar. Namun, proses ini masih memiliki kekurangan dikarenakan belum adanya sistem yang mendukung. Proses peminjaman dan pengembalian barang habis pakai yang belum terintegrasi oleh sistem membuat data barang habis pakai yang digunakan tidak terekap dengan baik serta membutuhkan waktu lama dalam pendataan barang habis pakainya. Menggunakan pendekatan metode Prototype dalam pembangunan sistem ini, membuat client dan pengembang dapat menentukan rancangan terbaik yang membuat data penggunaan barang habis pakai di laboratorium Fakultas Ilmu Terapan lebih terintegrasi dan lebih cepat. Dalam sistem ini juga memiliki fitur pengajuan peminjaman barang habis pakai yang berbasis web sehingga proses penggunaan barang habis pakai dapat terdata dengan baik. Hasil dari Proyek Akhir ini dapat meningkatkan produktivitas Unit Laboratorium dalam pengelolaan barang habis pakai.

Kata Kunci: Sistem Informasi, Kelola Barang Habis Pakai, Laboratorium

  • DPH1B4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN KOMPUTER
  • MI1274 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN LANJUT
  • DMH2F3 - ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
  • MI2073 - ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
  • MI2422 - APLIKASI DESAIN WEB
  • DMH1A3 - APLIKASI MANAJEMEN PERKANTORAN
  • KA1011 - APLIKASI PERKANTORAN
  • MI1264 - DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • MI3203 - DASAR PEMBANGUNAN APLIKASI BASIS DATA
  • MI2173 - DASAR PEMROGAMAN WEB
  • MI2163 - DASAR PEMROGRAMAN BASIS DATA
  • MI2143 - DASAR SQL
  • MI1392 - DESAIN ANTAR MUKA PENGGUNA
  • MI3482 - DESAIN INTERAKSI PENGGUNA
  • MI2402 - DESAIN WEB
  • DIH1A4 - IMPLEMENTASI DESAIN ANTARMUKA PENGGUNA
  • DIH3A3 - IMPLEMENTASI USER EXPERIENCE DESIGN
  • MI2082 - JAMINAN MUTU SISTEM INFORMASI
  • DPH1A3 - LOGIKA MATEMATIKA
  • DMH3A6 - MAGANG
  • MI2063 - MANAJEMEN PROYEK SISTEM INFORMASI
  • DMH3C3 - METODOLOGI PENELITIAN
  • DMH2C3 - PEMROGRAMAN BASIS DATA
  • MI2183 - PEMROGRAMAN BASIS DATA
  • MI3213 - PEMROGRAMAN BASIS DATA LANJUT
  • DPH1C4 - PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBYEK
  • MI2434 - PEMROGRAMAN WEB
  • DPH2I4 - PEMROGRAMAN WEB DASAR
  • MI2193 - PEMROGRAMAN WEB LANJUT
  • DPH2B4 - PEMROGRAMAN WEB LANJUT
  • DMH2A3 - PENGOLAHAN BASIS DATA
  • MI3472 - PENGUJIAN APLIKASI WEB
  • DPH2C2 - PENGUJIAN PERANGKAT LUNAK
  • DMH1K3 - PERANCANGAN BASIS DATA
  • MI1133 - PERANCANGAN BASIS DATA
  • DMH1D3 - PROSES BISNIS
  • MI3104 - PROYEK AKHIR
  • DMH3E4 - PROYEK AKHIR
  • DPH2A2 - REKAYASA KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK
  • MI1042 - REKAYASA PERANGKAT LUNAK
  • MI1023 - SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
  • MI2154 - SQL LANJUT
  • KU1043 - TATA TULIS KARYA ILMIAH
  • MI2413 - TEKNOLOGI WEB
  • IEH3N2 - PRAKTIKUM PERANCANGAN BISNIS DAN FASILITAS INDUSTRI
  • IEH4G2 - PERANCANGAN PROSES BISNIS
  • IEH4CC3 - PERANCANGAN PROSES BISNIS LANJUT
  • IEH4EF3 - SISTEM BISNIS RETAIL
  • IEH4GB5 - PENGEMBANGAN INISIATIF BISNIS
  • DPH1F4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • DPH1F4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • ISH1E3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN A
  • FEH1H3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1H3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1H3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1H3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • DCH1F4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN LANJUT
  • CCH1A4 - DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • CCH1A4 - DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • CCH1A4 - DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • ISH1F1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN A
  • FEH1I1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1I1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1I1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1I1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • VSI1A4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN KOMPUTER
  • VSI1F3 - LOGIKA MATEMATIKA
  • VSI1K3 - IMPLEMENTASI USER EXPERIENCE DESIGN
  • VSI1N3 - PENGOLAHAN BASIS DATA
  • VSI1O2 - PENGUJIAN PERANGKAT LUNAK
  • VSI2A4 - IMPLEMENTASI DESAIN ANTARMUKA PENGGUNA
  • VSI2F3 - PERANCANGAN BASIS DATA
  • VSI2H3 - ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
  • VSI3D3 - METODOLOGI PENELITIAN
  • VSI3E3 - PEMROGRAMAN BASIS DATA
  • VPI3GC - MAGANG
  • VSI3H4 - PROYEK AKHIR
  • VKI1E4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • VKI1J4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN LANJUT
  • VAI1A4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • IEI5F3 - PERANCANGAN PROSES BISNIS
  • IEI443 - PENGEMBANGAN INISIATIF BISNIS
  • ILI2D3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN KOMPUTER
  • TTI6C3 - METODOLOGI PENELITIAN
  • CII9A3 - FILSAFAT DAN METODOLOGI PENELITIAN

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama AHMAD ADLI
Jenis Perorangan
Penyunting Hanung Nindito Prasetyo, Ferra Arik Tridalestari
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2019

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi