Informasi Umum

Kode

19.04.5053

Klasifikasi

747 - Interior Decoration, Interior Design

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Interior Design Of Public Space

Dilihat

93 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Pada tahun 2014 hingga 2018 nilai produk domistik bruto naik 300 triliun, dapat dikatakan tahun 2018 ini kontribusi ekonomi kreatif mencapai 1.105 triliun (Rian Ernest). Pada tahun 2014, ekonomi kreatif diperkirakan telah berkontribusi sebesar 7,1 terhadap PDB nasional, menyediakan 12 juta tenaga kerja, dan memberikan kontribusi perolehan devisa negara sebesar 5,8 . Lima tahun ke depan, sektor ini ditargetkan memiliki kontribusi terhadap PDB nasional mencapai 12 , 13 juta tenaga kerja, dan kontribusi ekspor mencapai 10 (Kementrian Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia). Konsep ekonomi kreatif ini pelaksanaanya didukung oleh industri kreatif. “Salah satu hal yang harus diperhatikan oleh kota adalah kenyataan bahwa talenta menguatkan ekonomi, sedangkan diservitas dan kebutuhan menarik talenta untuk datang” (Florida, 2005:139). Fasilitas yang dihadirkan BCH tidak seluruhnya berjalan secara optimal karena cakupan yang diambil terlalu luas dan belum memenuhi ketertarikan dari pengguna yang lebih spesifik. Setelah penulis melakukan survey melalui kuisioner yang disebarkan dengan lungkup kota Bandung yang notabene responden dari kuesioner tersebut adalah pelaku kreatif dengan umur berkisar remaja fase akhir hingga tiga puluh tahun dapat disimpulkan bahwa, fasilitas yang sebenarnya diperlukan dan dioptimalkan adalah Co-Working Space dengan tipe open co-working (untuk me-massivekan kolaborasi), Creative Space (ruang Alternative), Makerspace (woodworking dan textile&leather) dengan additional space Coffee shop dan Mini library collective.

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama NAUFAL AZIZ ARYASATYA WAHYUDI
Jenis Perorangan
Penyunting HENDI ANWAR, DEA AULIA WIDYAEVAN
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Desain Interior
Kota Bandung
Tahun 2019

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi