Katalog

Reset




gunakan subjek dalam bahasa inggris untuk ketepatan hasil pencarian. gunakan karakter % untuk pencarian diperluas
No. Katalog Katalog Subjek Actions
70356 results (page 5396/7036)
113128369
Analisis Citra USG untuk Mendeteksi Ovary (PCO)Menggunakan Gabor Wavelet dan K-Nearest Neighbor(KNN)
Putria Febriana
Universitas Telkom, S1 Informatika, 2014
Klasifikasi Computer science- system- computer modeling and simulation
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 18 file download
COMPUTER SCIENCE
Sekitar 10% dari pasangan usia reproduksi di Amerika Serikat mengalami kesulitan untuk hamil. Sekitar 30% dari kasus tersebut disebabkan oleh masalah pada wanita, 30% masalahnya ada pada pria, dan sisanya disebabkan oleh..selengkapnya..
113128370
Analisis Performansi Penerapan Protokol MOESI CMP Token pada Sistem CC-NUMA dengan Penambahan Block Size
FARIS PRIADI
Universitas Telkom, S1 Informatika, 2014
Klasifikasi Computer science- system- computer modeling and simulation
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 18 file download
COMPUTER SCIENCE
Masalah pada CC-NUMA salah satunya adalah performansi sistem CC-NUMA itu sendiri serta masalah yang berkaitan dengan cache dan memori. CC-NUMA telah menerapkan cache coherence, dan protokol cache coherence yang akan..selengkapnya..
114070011
ANALISIS PERBANDINGAN PERFORMANSI BASIS DATA MYSQL DAN ORACLE DENGAN MENGGUNAKAN KONSEP AKSES BASIS DATA TERDISTRIBUSI SEDERHANA
Pratama Eskaluspita
Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer, 2014
Klasifikasi Computer engineering, Electronic digital computers, Central processing units, Computer reliability, General Computer Performance Evaluation
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 19 file download
COMPUTER ENGINEERING
Dimasa serba teknologi sekarang ini, telah mulai semakin maraknya teknologi-teknologi baru bermunculan. Hal yang sama pun berlaku pada teknologi dalam manajemen basis data, yaitu dengan adanya basis data terdistribusi. Basis..selengkapnya..
114070048
PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI PEMESANAN BARANG KE SUPERMARKET MENGGUNAKAN SMARTHPHONE ANDROID
RYANDIKA PUTRA
Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer, 2014
Klasifikasi Program for Personal Computer, Aplication Program, Information System
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 21 file download
APPLICATION PROGRAMS
vi ABSTRAK Kesibukan orang - orang di kota besar saat ini sudah sangat memakan waktu sehingga sulit mencari waktu untuk mampir ke supermarket untuk sekedar membeli kebutuhan sehari - hari. Apalagi dengan tingkat kemacetan yang semakin hari semakin parah membuat para pekerja semakin..selengkapnya..
114070073
PERANCANGAN SISTEM MANAJEMEN RUMAH KOST BERBASIS GIS (GEOGRAPHIC INFORMATION SYSTEM) MENGGUNAKAN PERANGKAT ANDROID
Harris Oktawiyanto
Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer, 2014
Klasifikasi Program for Personal Computer, Information System
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 19 file download
INFORMATION SYSTEM
Pesatnya pertumbuhan perguruan tinggi menyebabkan kedatangan pendatang ke wilayah tersebut khususnya mahasiswa menjadi meningkat. Dan salah satu kebutuhan mahasiswa tersebut adalah rumah kost. Pada tugas akhir ini, penulis membuat aplikasi..selengkapnya..
114070079
Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Geografis Untuk Daerah Industri di Jawa Barat
Agung Nandharwanto
Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer, 2014
Klasifikasi Program for Personal Computer, Information System
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 20 file download
SISTEM INFORMASI
Jawa Barat memiliki potensi besar dalam bidang perindustrian. Akses perdagangan bebas membuka jalan Indonesia untuk memasarkan produk-produk industridalam negeri tanpa adanya hambatan yang berarti ke negara lain. Dibukanya perdagangan bebas..selengkapnya..
114070080
DESAIN DAN IMPLEMENTASI PERILAKU HUMANS DALAM GAME ANCIENT MUTANT INVADERS PADA PLATFORM ANDROID
FATHURRAHMAN RANDY
Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer, 2014
Klasifikasi Computer engineering, Electronic digital computers, Central processing units, Computer reliability, General Computer Performance Evaluation
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 17 file download
COMPUTER ENGINEERING
Game merupakan salah satu indu stri besar di dunia saat ini. Perkembangan game begitu pesat dengan jenis yang beragam. Mini game s banya k disukai karena game game nya b ersifat netral, jadi bukan hanya anak kecil saja yang bermain, tetapi orang dewasa..selengkapnya..
114070086
IMPLEMENTASI SISTEM PAKAR UNTUK DIAGNOSA DAN PENANGANAN PENYAKIT PADA BALITA DENGAN MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR
Arthur Pradana Hutauruk
Universitas Telkom, 2014
Klasifikasi Special Computer Methods- Artificial intelligence
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 20 file download
ARTIFICIAL INTELLIGENCE
Sistem Pakar
Kesehatan merupakan hal yang paling berharga bagi manusia, karena siapa saja dapat mengalami gangguan kesehatan. Demikian juga pada balita, dikarenakan mereka sangat rentan terhadap berbagai macam penyakit. Banyaknya..selengkapnya..
114070087
IMPLEMENTASI DAN PERANCANGAN E- LEARNING DENGAN MODEL ADDIE DAN PILIHAN PEMBELAJARAN
Fariz Destara Putra
Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer, 2014
Klasifikasi Computer engineering, Electronic digital computers, Central processing units, Computer reliability, General Computer Performance Evaluation
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 19 file download
COMPUTER ENGINEERING
E - learning merupakan media pembelajaran elektronik dengan menggunakan fasilitas internet, dengan demikian mahasiswa tida k perlu datang ke kelas untuk mendapatkan materi pengajaran.Dengan e - learning, mahasiswa dapat menerima materi di luar waktu kuliah. Penyampaian materi melalui..selengkapnya..
114070100
APLIKASI FUZZY DATABASE UNTUK PENILAIAN KINERJA DOSEN (STUDI KASUS PADA FAKULTAS TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS TELKOM BANDUNG)
MUCHLIS FEBRIANTO
Universitas Telkom, 2014
Klasifikasi Mathematical logic, symbolic logic; combinatory logic; formal languages
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 17 file download
FUZZY - EXPERT SYSTEMS
System database yang adasekaranginihanyamampumenangani data yang bersifatcrips (pasti), deterministik, danpresisi. Padahal, dalamkondisinyatasering kali dibutuhkan data yang samarpadasistem database untuk proses pengambilankeputusan. Makauntukmengatasimasalahtersebutdapatdigunakankonseplogika fuzzy. Tugasakhirinimengimplementasikanlogika fuzzy databasetahanikedalam query yang disebut Fuzzy..selengkapnya..