Teori dan Riset Media Siber ( Cybermedia )

Rulli Nasrullah

Informasi Dasar

15.01.538
302.231
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
7a

Sekarang, perkembangan kajian media-komunikasi di perguruan tinggi pun menunjukkan penambahan objek materi kajian. Teknologi komunikasi dan internet cybermedia (media siber) tidak lagi sekadar subbab atau bagian dari pokok bahasan, namun juga telah berubah menjadi kajian yang mandiri mata kufiah baru dan objek riset yang memiLiki keunikan.

Topik utama buku ini antara lain membahas teori dan definisi cybermedia, implikasi kehadiran cybermedia, komunikasi dan ruang informasi cybermedia, hukum etika di cybermedia, riset cybermedia: dari media studies ke new media studies, etnografi virtual, analisis teks dan konteks di cybermedia, metode analisis cybermedia: ruang media (media space), dokumen media (media archive), objek media (media object), dan pengalaman media (experiential stories).

Buku yang sangat dibutuhkan baik bagi kalangan akademisi maupun praktisi di internet, mulai dari bidang jurnalisme, hubungan masyarakat (public relations), komunikasi, sosiologi, hukum (hakim, jaksa, pengacara, dan kepolisian), organisasi/perusahaan, dan psikologi. Dilengkapi pula dengan bahasan bagaimana melakukan riset di cybermedia (media siber) dan penerapannya.

(Saya merekomendasikan buku ini menjadi referensi utama untuk bahan perkuliahan dan kajian media massa, khususnya cybermedia yang ada di Indonesia).

Subjek

DIGITAL MEDIA
 

Katalog

Teori dan Riset Media Siber ( Cybermedia )
978-602-7985-71-1
xxiv, 296p.: il.; 23cm.
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Rulli Nasrullah
Perorangan
 
 

Penerbit

Penerbit Kencana
Jakarta
2014

Koleksi

Kompetensi

  • SK323012 - ICT UNTUK BISNIS KOMUNIKASI
  • SK311052 - KOMUNIKASI MASSA
  • SK111023 - MANAJEMEN KOMUNIKASI
  • COH1H3 - MANAJEMEN KOMUNIKASI
  • KII2E3 - MANAJEMEN KOMUNIKASI
  • SK123273 - PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
  • SK315043 - RISET MEDIA
  • CII623 - METODOLOGI RISET
  • ISI6G2 - HUKUM DAN ETIKA SIBER
  • KDI2J3 - RISET MEDIA
  • CII9C3 - SISTEM FISIK SIBER LANJUT
  • CII9F3 - TREND TERKINI PADA SISTERM FISIK SIBER

Download / Flippingbook

 

Ulasan

tempatkan teratas: rasio terbesar/ terbanyak disetujui/ terbaru
  asd 1 October, 2018
agrisyahrial – AGRI SYAHRIAL
das
0 komentar.
anda harus sign-in untuk memberikan komentar
belum ada yang menyetujui ulasan ini membantu.
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini