PEMBUATAN PERANGKAT AJAR ONLINE UNTUK MATERI KULIAH PENGENALAN SISTEM KOMPUTER BAGIAN MATERI KEAMANAN DAN JARINGAN MENGGUNAKAN SISTEM AJAX

DEGA PAUZIA PRIMADY

Informasi Dasar

20.04.598
006.31
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Dalam perkuliahan, proses pembelajaran menggunakan teknologi informasi dan komunikasi disebut dengan e-learning. Penggunaan e-learning dimaksudkan untuk membantu dosen dalam penyampaian materi dan juga membantu mahasiswa dalam memahami materi yang diajarkan. Proses pembelajaran di Universitas Telkom saat ini hanya melalui pertemuan di kelas. Namun, pembelajaran yang diberikan melalui pertemuan di kelas sangat terbatas oleh waktu, dan pengumpulan tugas yang masih menggunakan kertas yang sering terselip atau hilang, dan terbatasnya sumber belajar yang dapat di peroleh oleh mahasiswa untuk dapat belajar mandiri. Oleh karena itu dengan adanya e-learning dapat memaksimalkan waktu belajar yang di dapat mahasiswa. Dalam penelitian ini, Software yang digunakan oleh penulis yaitu xampp, dan software penulisan edit text untuk codingan menggunakan sublime text. Harapan penulis dalam penelitian ini bertujuan untuk pembelajaran yang dilakukan mahasiswa menjadi efektif, sehingga proses pembelajaran yang di dapat mahasiswa menjadi maksimal.

Subjek

Machine - learning
 

Katalog

PEMBUATAN PERANGKAT AJAR ONLINE UNTUK MATERI KULIAH PENGENALAN SISTEM KOMPUTER BAGIAN MATERI KEAMANAN DAN JARINGAN MENGGUNAKAN SISTEM AJAX
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

DEGA PAUZIA PRIMADY
Perorangan
BURHANUDDIN DIRGANTORO, RANDY ERFA SAPUTRA
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

  • CEG4E3 - KOMPUTASI PARALEL
  • CEH4F3 - PEMBELAJARAN MESIN
  • CEG2A3 - PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK
  • HUG1O3 - PENGENALAN PRODI SISTEM KOMPUTER
  • FEG4C4 - TUGAS AKHIR
  • TKI4F3 - PEMBELAJARAN MESIN

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini