20.06.492
621.391 6 - Microcomputers, Personal computers, Workstations, Minicomputerss
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference
Microcontroller
188 kali
Suara adalah bunyi yang dapat didengar, yang memiliki gelombang tertentu. Suara juga merupakan perapatan yang mekanis atau gelombang longitudinal yang merambat melalui medium berupa medium padat ataupun cair. Selain suara manusia yang memiliki ciri khusus, perangkat-perangkat yang ada di sekitar manusia jika perangkat tersebut mengalami perubahan letak juga akan mengeluarkan suara yang memiliki ciri khusus. Karena di kamar mandi terdapat beberapa perangkat yang sering digunakan oleh manusia dalam kehidupan sehari-hari seperti keran air dan closet. Sistem yang dirancang ini akan bekerja jika perangkat keras microphone mendeteksi suara yang dikenalinya dengan nilai pitch suara untuk keran air yaitu 3305 dengan detected class 1 sedangkan untuk closet air yaitu 3463 dengan detected class 2 dan menampilkan gambar gelombang asli yang terekam oleh microphone. Sistem ini membaca suara yang dikenalinya dengan metode sederhana yaitu metode pengenalan suara dengan pitch. Setelah nilai pitch suara terdeteksi maka nilai tersebut akan dikirim dari matlab ke arduino dengan bentuk karakter dan menampilkannya di layar LCD (Liquid Crystal Display). Metode yang digunakan dalam membangun sistem ini adalah dengan metode studi literature yang terdiri atas beberapa tahap, yaitu : 1) Identifikasi masalah 2) Tujuan penelitian 3) Pengumpulan dan Pengolahan Data 4) Perancangan 5) Implementasi 6) Analisa dan Perbaikan 7) Kesimpulan dan Saran. Perangkat keras yang digunakan terdiri dari 1) Microphone 2) Personal Komputer/Laptop. Kata Kunci: Suara, Matlab, Arduino, Microphone and LCD (Liquid Crystal Display)
Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam
Nama | ICHA INGGRID LESTARI |
Jenis | Perorangan |
Penyunting | Giva Andriana Mutiara, Gita Indah Hapsari |
Penerjemah |
Nama | Universitas Telkom |
Kota | Bandung |
Tahun | 2020 |
Harga sewa | IDR 0,00 |
Denda harian | IDR 0,00 |
Jenis | Non-Sirkulasi |