Informasi Umum

Kode

20.06.502

Klasifikasi

657.0285 - Data Processing and Analysis of Accounting/Pengolahan dan Analisa Data di Bidang Akuntansi

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Accounting Information Systems

Dilihat

68 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

PT Putra Kalibaru Indah merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang distribusi sparepart kendaraan. Salah satu metode penjualan yang dijalankan oleh perusahaan yaitu dengan cara konsinyasi. Perusahaan ini bertindak sebagai konsinyor yang merupakan pihak yang menitipkan barang dagangnya kepada pihak lain. Permasalahan yang terjadi yaitu belum menggunakan aplikasi berbasis web yang dapat mencatat transaksi serta melakukan pencatatan akuntansi secara real-time. Maka dibangunlah aplikasi berbasis web yang dapat mencatat transaksi penjualan konsinyasi, pembayaran penjualan konsinyasi, retur penjualan barang konsinyasi, pengeluaran beban dan biaya yang menghasilkan catatan akuntansi berupa jurnal umum dan buku besar, dan laporan yaitu kartu persediaan dengan menggunakan metode average dan laporan laba rugi. Aplikasi berbasis web ini bertujuan untuk memudahkan proses bisnis perusahaan dalam mengelola penjualan konsinyasinya. Aplikasi ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Metode yang digunakan dalam pengerjaan proyek akhir ini adalah metode Software Development Life Cycle dengan menggunakan metode prototype sebagai model pengembangan dalam membangun aplikasi ini.

Kata Kunci: Penjualan Konsinyasi, Kartu Persediaan, Average Method, Laporan Laba Rugi

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama SYINTYA LUTHFIANY
Jenis Perorangan
Penyunting Nelsi Wisna, Monterico Adrian
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2020

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi