Informasi Umum

Kode

21.04.2491

Klasifikasi

658.404 1 - Project management-Feasibility study

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Feasibility Studies

Dilihat

265 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Bug Birger merupakan usaha yang bergerak pada bidang makanan. Bug Birger menjual makanan fastfood sesuai dengan selera anak muda dari kalangan pelajar hingga mahasiswa. Bug Birger menjual 3 produk makanan fastfood diantaranya cheese burger, Bug Birger signature burger dan French fries. Lokasi pembukaan toko pada Bug Birger terletak di Kecamatan Kuningan dan menargetkan masyarakat sekitar khususnya pelajar hingga mahasiswa sebagai pasar sasaran. Dalam penelitian ini, aspek pasar diteliti dengan menyebarkan kuisioner kepada 95 responden yaitu masyarakat sekitar khususnya pelajar hingga mahasiswa. Penelitian aspek pasar ini bertujuan untuk mengetahui besarnya pasar tersedia, pasar potensial dan pasar sasaran Bug Birger. Hasil penyebaran kuisioner menunjukkan persentase besarnya pasar Tersedia yaitu sebesar 92%, pasar potensial sebesar 92% dan untuk pasar sasaran, perusahaan menargetkan 0,58% dari pasar tersedia. Untuk aspek teknis dan finansial digunakan data sekunder yang didapat dari berbagai sumber. Hasil perhitungan kelayakan menunjukkan bahwa nilai NPV untuk periode perhitungan dalam penelitian ini yaitu 1-24 bulan adalah Rp 930,186,625, nilai IRR sebesar 35,91% dan PP terjadi pada bulan ke-8. Karena nilai NPV>0 dan IRR>MARR, maka, Rumah Makan pada usaha Bug Birger dinyatakan layak.

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh (1) koleksi tidak tersedia

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama BRANDO MIKARDONI RUMAPEA
Jenis Perorangan
Penyunting NANANG SURYANA, RIO AURACHMAN
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Teknik Industri
Kota Bandung
Tahun 2021

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi