Informasi Umum

Kode

24.04.1155

Klasifikasi

001.64 - DATA PROCESSING

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Pengolahan Sinyal Informasi

Informasi Lainnya

Abstraksi

<p>Seiring dengan berkembangnya zaman ditengah-tengah masyarakat moderen teknologi terus-menerus dikembangkan, termasuk di dalam dunia medis.Salah satu- nya pemeriksaan x-ray atau rongten merupakan teknik yang menggunakan sinar X yang pada umumnya digunakan untuk melihat kedaan tulang dan sendi. Salah satu hasil pemeriksaan x-ray yaitu dapat menujukan bagaimana keadaan paru-paru pa- da manusia, apakah dalam kedaan normal atau paru-paru terinfeksi virus, sehingga metode klasifikasi citra menggunakan CNN dapat memudahkan pekerjaan manusia khusunya para petugas medis.</p>

<p>Pada Tugas akhir ini dilakukan klasifikasi gambar hasil x-ray paru-paru dima- na dataset terbagi memnjadi empat kelas yaitu paru normal, Bacterial Pneumonia, COVID-19, Tuberculosis, dan Viral Pneumonia. Kemudian membandingan tiga ar- sitektur DenseNet, yaitu DenseNet-121, DenseNet-169, dan DenseNet-201. Pada model terpilih yang memiliki performa terbaik, akan dilakukan pengujian untuk mengoptimasi kinerja model. Hasil dari sistem ini berupa kelas dan akurasi dari objek yang diprediksi.</p>

<p>Hasil pengujian menunjukkan bahwa model DenseNet-169 memiliki perfor- ma terbaik dari dua model lainnya. Namun, model tersebut masih mengalami ooverfitting dengan selisih nilai akurasi train dan validation sebesar 10,56%. Untuk mengatasi masalah tersebut, dilakukan penyesuaian pada beberapa parameter latih. Sehingga didapatkan model optimal dengan parameter dropout 0,5; epoch 25; dan learning rate 0,0001. Hal ini mengurangi tingkat overfit ditunjukkan dari nilai aku- rasi train 89.54% dan akurasi validation 89.43%, dengan selisih nilai 0,11%. Akan tetapi, setelah dilakukan evaluasi pada metrik precision, recall, dan f1-score, hasil- nya menunjukkan bahwa terdapat ketidakseimbangan. Kelas Bacterial Pneumonia dan Viral Pneumonia mendapatkan hasil yang kurang maksimal, sedangkan kelas lainnya menunjukkan hasil optimal.</p>

<p>KataKunci: Penyakitparu-paru,sinarx-ray,CNN,DenseNet</p>

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama JUNRYKE WESILIA NGANTUNG
Jenis Perorangan
Penyunting Jangkung Raharjo, R Yunendah Nur Fu'adah
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Teknik Telekomunikasi
Kota Bandung
Tahun 2024

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi