Informasi Umum

Kode

24.04.2088

Klasifikasi

302.23 - Media of Communication, Mass Media

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Communism And Mass Media

Dilihat

19 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Perancangan karya ini dilatarbelakangi oleh berkembangnya era digital yang menyebabkan intensitas masyarakat dalam menonton televisi menurun, untuk mengatasi masalah ini PT Surya Citra Media Tbk mengambil langkah strategis dengan mengadopsi konsep konvergensi media. PT Surya Citra Media Tbk memanfaatkan YouTube sebagai media sosial dalam menyampaikan informasi dan berita. Demi merealisasikan hal tersebut Liputan 6 SCTV membutuhkan <em>Production Assistant News</em> dalam proses pengemasan berita. Perancangan karya ini bertujan untuk mengetahui peran <em>Production Assistant News</em> dalam pengemasan berita harian untuk meningkatkan <em>engagement</em> <em>rate</em> YouTube Liputan 6 SCTV di PT Surya Citra Media Tbk. Jenis data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh langsung dari tim digital Liputan 6 SCTV dan data sekunder berupa studi pustaka, artikel dan internet. Metode perancangan karya yang digunakan adalah observasi dan dokumentasi. Melalui peran <em>Production Assistant News</em>, Liputan 6 SCTV mampu menghasilkan konten VOD <em>(Video on Demand) </em>yang menarik sehingga <em>engagement rate</em> YouTube-nya meningkat. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa peran <em>Production Assistant News </em>menjadi bagian penting untuk mencapai keberhasilan bagi perusahaan media agar dapat menjadi media pilihan masyarakat.<br />  <br /> <strong>Kata Kunci: </strong>PT Surya Citra Media Tbk, Liputan 6 SCTV, YouTube, <em>Production Assistant News</em>, Konten VOD <em>(Video on Demand)</em>.

  • SK311052 - KOMUNIKASI MASSA
  • KII1K3 - KOMUNIKASI MASSA DAN MEDIA BARU
  • KII2K3 - KOMUNIKASI PEMASARAN TERPADU
  • KII3J3 - PEMASARAN DAN INDUSTRI DIGITAL

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama FITRA ANGGITO ABIMANYU
Jenis Perorangan
Penyunting Fiqie Lavani Melano
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Kota Bandung
Tahun 2024

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi