Informasi Umum

Kode

24.06.693

Klasifikasi

384.54 - Radiobroadcasting

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Tugas Akhir

Dilihat

162 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<a name="_Hlk175169719">Pesatnya perkembangan teknologi saat ini yang menuntut kebutuhan akan layanan yang cepat dan efektif terutama di dunia Telekomunikasi menjadikan RAN Sharing System sebagai pilihan yang dapat menjawab kedua hal terserbut. Tentu saja teknologi RAN Sharing ini sudah dibahas sebelumnya oleh pakar telekomunikasi terkait keunggulan, kelebihan serta downside bagi perusahaan Telekomunikasi apabila menerapkan teknologi ini. Namun, agar penerapanya berjalan secara teratur operator yang ingin menerapkan teknologi RAN sharing perlu menetapkan aturan dan regulasi antara masing-masing pihak yang berisi tentang kesepakatan, proses dan pelaksanaan kerja sama antar operator. Hal yang secara signifikan dapat dilihat dari penerapan teknologi RAN sharing ini adalah efisiensi dan peningkatan pada kualitas layanan. Di indonesia sendiri, sejauh ini baru beberpa operator yang menerapkan RAN sharing sehingga menjadikan teknologi ini sebagai inovasi serta peluang bisnis bagi vendor dan pelaku bisnis dunia telekomunikasi di masa yang akan datang.</a><br />  <br /> Katakunci : QoS;Operator; RAN sharing; MOCN; 4G LTE<br /> <br clear="all" />  <br />  

  • TV30A4 - Proyek Akhir

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama DWIKI ARBARA AZMI
Jenis Perorangan
Penyunting Bobby Juan Pradana, Yus Natali
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, D3 Teknik Telekomunikasi - Kampus Jakarta
Kota Bandung
Tahun 2024

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi

Download / Flippingbook