Informasi Umum

Kode

25.04.5172

Klasifikasi

000 - General Works

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Tugas Akhir

Dilihat

109 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<p><b>Angkutan umum </b>di <i>Kota Bandung </i>memiliki peran vital dalam mendukung mobilitas masyarakat. Namun, penggunaan <i>angkutan umum </i>masih terhambat oleh sejumlah masalah yang ditemukan melalui observasi, wawancara, dan survei kuesioner. <i>Masyarakat</i>, khususnya pendatang dan pelajar, mengeluhkan minimnya <i>informasi </i>mengenai rute angkutan, tidak adanya kepastian jadwal, tarif yang tidak konsisten, serta proses transit yang membingungkan. Banyak juga yang menyebutkan titik pemberhentian sulit dikenali karena kurangnya penanda dan fasilitas halte yang layak. Kurangnya media <i>informasi </i>yang terintegrasi dan mudah diakses menjadi penyebab utama rendahnya kepercayaan <i>masyarakat </i>terhadap <i>angkutan umum</i>. </p>

<p>Berdasarkan temuan tersebut, mayoritas responden menginginkan <i>aplikasi </i>yang menyediakan fitur rute lengkap, estimasi tarif, jadwal keberangkatan dan kedatangan, serta metode pembayaran digital yang terintegrasi. Selain itu, pengguna juga mengharapkan <i>informasi </i>real-time mengenai posisi angkutan, kondisi lalu lintas, serta panduan saat transit. </p>

<p>Sebagai solusi, <i>aplikasi SearahKota </i>dirancang sebagai platform digital dengan antarmuka modern, peta rute interaktif, <i>informasi </i>real-time, dan metode pembayaran digital. Dengan fitur-fitur ini, <i>aplikasi </i>diharapkan dapat menjawab kebutuhan <i>masyarakat</i>, meningkatkan efisiensi perjalanan, dan memulihkan kepercayaan publik terhadap penggunaan <i>angkutan umum </i>di <i>Bandung</i>. </p>

  • FAK4CAA6 - Tugas Akhir

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama LEOPOLD BIMA KRISTANTYO
Jenis Perorangan
Penyunting Arry Mustikawan, Sri Soedewi
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Kota Bandung
Tahun 2025

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi