Informasi Umum

Kode

25.04.5447

Klasifikasi

006.76 - Multimedia systems- Programming, internet programming, web programming

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Web Page-program

Dilihat

73 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Penelitian ini mengusulkan analisis dan perancangan front-end website Research and Inovation Telkom University dengan pendekatan Component-driven<br /> Development(CDD). Pengelolaan data riset dan inovasi Telkom University masih terpisah diberbagai unit kerja, sehingga dibangun website Research and Inovation<br /> Telkom University yang terintegrasi. Melalui proses wawancara dengan tim pengembangan Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat(PPM) ditemukan<br /> bahwa kompleksitas sistem menyebabkan kesulitan pemeliharaan dan pengembangan. Oleh karena itu, pendekatan Component-driven<br /> Development(CDD) diimplementasikan dalam pengembangan website untuk dapat mengatasi masalah pemeliharaan dan pengembangan pada pihak terkait. Selain itu, pengujian Maintainability Index (MI) menggunakan SonarQube akan dilakukan untuk menilai kualitas kode website terdahulu yang dimiliki PPM dan juga kualitas kode end website Research and Inovation Telkom University. Hasil pengujian menunjukkan bahwa situs web yang menerapkan pendekatan CDD mengalami penurunan persentase kerentanan sebesar 1,1% pada halaman penuh dan 0,6% pada halaman sampel dibandingkan dengan situs web sebelumnya. Penurunan ini menunjukkan peningkatan dalam pemeliharaan dan pengelolaan kode. Oleh karena itu, studi ini memberikan solusi konkret untuk masalah pengembangan situs web yang dihadapi<br /> oleh Direktorat PPM di Universitas Telkom.

  • CRI3B3 - PERANCANGAN DAN PEMROGRAMAN WEB

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama HERDI ARDANA
Jenis Perorangan
Penyunting Indra Lukmana Sardi, Isa Mulia Insan
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Rekayasa Perangkat Lunak
Kota Bandung
Tahun 2025

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi