requested module/action is not exists

Informasi Umum

Kode

14.04.294

Klasifikasi

658.872 - Telemarketing, Direct marketing, Direct-mail marketing, Direct selling, Multilevel marketing, Pyramid marketing, Television selling, Catalog, Online, Telephone-order marketing

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Electronic Commerce

Informasi Lainnya

Abstraksi

<h1>Analisis Kesiapan Pada CV. Parnabiur Tanaka Dalam Mengembangkan Situs Web Berbasis E-Commerce</h1> <h2>Abstrak</h2>

<p><h2>Penelitian ini merupakan penelitian analisis terapan terhadap perusahaan CV. Parnabiur Tanaka dalam melakukan pengembangan teknologi informasi pada situs web perusahaan yang berbasis e-commerce. Yang menjadi tolak ukur kesiapan perusahaan dalam melakukan pengembangan ini adalah infrastuktur perusahaan dan sumber daya yang dimiliki perusahaan. Data yang dikumpulkan tersebut akan dibandingkan dengan landasan teori pengembangan situs e-commerce yang ada sehingga menghasilkan suatu bukti bahwa perusahaan ini telah siap dalam melakukan pengembangan di bidang informasi dan teknologi yaitu situs web berbasis e-commerce.</h2></p>

<p><h2>Dalam memperoleh data dan informasi yang dibutuhkan penulis melakukan observasi lapangan di kantor pusat CV. Parnabiur Tanaka, dan melakukan wawancara dengan pemilik perusahaan sendiri. Penulis juga menggunakan beberapa literatur mengenai pengembangan sistem khususnya bidang e-commerce. Selain itu penelitian ini juga melakukan perbandingan dengan beberapa skripsi atau tesis yang melakukan penelitian di bidang teknologi informasi khususnya bidang e-commerce.</h2></p>

<p><h2>Berdasarkan hasil penelitian, perusahaan telah siap melakukan pengembangan teknologi sistem informasi bidang e-commerce. Namun ada beberapa hal yang perlu menjadi perhatian perusahaan, antara lain, penambahan perangkat komputer server dan melakukan perekrutan staf ahli di bidang administrasi informasi teknologi.</h2></p>

<p><h3><strong>Kata kunci : e-commerce, situs web</strong></h3></p>

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama ARTHUR IMMANUEL
Jenis Perorangan
Penyunting Listyo Dwi Harsono
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Manajemen Bisnis Telekomunikasi dan Informatika
Kota Bandung
Tahun 2014

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi