Katalog
No. Katalog | Katalog | Subjek | Actions |
---|---|---|---|
83435 results (page 4409/8344) | |||
![]()
19.06.500 |
Lawang Sewu VR (Aplikasi Promosi Pariwisata Lawang Sewu Berbasis Virtual Reality) tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 19 file download |
SOFTWARE ENGINEERING
Semarang merupakan ibukota di Jawa Tengah yang memiliki 170 buah bangunan bersejarah yang dilindungi Undang-Undang Cagar Budaya Nomor 11 Tahun 2010. Salah satu bangunan tersebut yaitu Lawang Sewu. Bangunan tersebut..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.501 |
Aplikasi Pengarsipan Struk Belanja dengan Pengenalan Teks tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 20 file download |
MOBILE APPLICATION
Pada era modern ini perilaku masyarakat semakin konsumtif, selain untuk memenuhi kebutuhan pokok juga masyarakat cenderung membeli barang berdasarkan keinginan semata tanpa mempertimbangkan kebutuhan yang lain, hal ini menyebabkan pengeluaran..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.502 |
Aplikasi Pemburu Beasiswa dengan Konten Dinamis Otomatis tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 21 file download |
APPLICATION PROGRAMMING
Berdasarkan Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2012, dari jumlah 4,8 juta mahasiswa
Indonesia saat ini, sekitar 6,5% adalah mahasiswa kurang mampu yang terancam putus kuliah.
Tingginya angka putus kuliah di..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.503 |
Aplikasi Permainan Car Code Racing tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 20 file download |
GAME PROGRAMMING
Pengembangan aplikasi permainan Android atau game Android berkembang pesat seiring dengan munculnya Android. Berbagai jenis permainan dapat dikembangkan, salah satunya adalah jenis permainan edukasi. Namun dengan ukuran layar smartphone Android..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.504 |
Aplikasi Pembelajaran Bahasa Sunda Berbasis Kolaborasi tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 21 file download |
APPLICATION SOFTWARE-DEVELOPMENT
Bahasa Sunda merupakan bahasa dengan penutur terbanyak kedua setelah Bahasa Jawa. Seiring dengan perkembangan zaman, masyarakat sering mengabaikan Bahasa ibu atau daerah masing-masing. Hanya sekitar 40% anak di Jawa Barat..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.505 |
Aplikasi Permainan Bergenre Tower Defense untuk Pembelajaran Kerajaan Islam Samudera Pasai tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 21 file download |
MOBILE GAMES
Permainan saat ini merupakan bagian dari keseharian dalam kehidupan manusia. Permainan saat ini telah berkembang menjadi sarana pembelajaran. Bermain game memiliki dampak positif. Salah satu dampak positif bermain game, mampu..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.506 |
Aplikasi Pengenalan Organ Vital Tubuh Manusia UntukAnak SD Berbasis Augmented Reality tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 23 file download |
MULTIMEDIA-PROGRAMS
Anatomi pengenalan orga tubuh manusia merupakan salah satu pembelajaran yang sangat bermanfaat, yang menjadikan tingkat pemahaman anak menjadi lebih baik. Anatomi yang dibangun erat kaitannya dengan pembelajaran buat anak SD.Namun,..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.507 |
Aplikasi Permainan Simulasi 3D untuk Pembelajaran Tindakan Darurat pada Bencana Gempa Bumi tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 20 file download |
GAMING AND SIMULATION: ROLE PLAYING
Abstrak
Gempa Bumi merupakan peristiwa bencana alam dimana bumi bergetar atau bergoncang karena pergerakan lapisan batuan pada kulit bumi secara tiba-tiba akibat pergerakan lempeng-lempeng tektonika. Berdasarkan data yang diperoleh dari..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.508 |
Dokumen PA Aplikasi Permainan Montessori Berbasis Android untuk Stimulasi Perkembangan Anak tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 21 file download |
MOBILE GAMES
Usia balita adalah masa emas dalam pembentukan karakter dan mental anak. Pada usia ini, kecerdasan anak berkembang pesat sesuai dengan pola ajar dan pola asuh yang diterimanya. Metode Montessori..selengkapnya..
|
|
![]()
19.06.509 |
APLIKASI WEB TANPA SERVER UNTUK PENCATATAN KEUANGAN PRIBADI tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 19 file download |
WEB APPLICATION
Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) atau Kepala Bappenas menjelaskan saat ini jumlah kelas menengah di Indonesia tercatat 40 juta jiwa dari total penduduk 260 juta jiwa. Pada 2045 jumlah penduduk..selengkapnya..
|
|