Simulasi Proses Desalinasi Air LautMenggunakan Energi Listrik Menjadi Air

ICHWANUL MUSLIM KARO KARO

Informasi Dasar

138 kali
15.04.390
621.31
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAK Desalinasi adalah suatu proses pengurangan kadar garam untuk memperoleh air mineral dari air laut. Dalam tugas akhir ini dipresentasikan model matematika dari proses desalinasi air laut dengan memanfaatkan energi listrik, memperhatikan aspek suhu, luas penampang, dan volume awal air laut. Model matematika yang dibangun meliputi laju peningkatan suhu dengan pendekatan persamaan kalor jenis, laju penguapan dengan pendekatan Irving langmuir, volume optimal air mineral yang diperoleh, laju kadar garam dan laju peningkatan volume dengan pendekatan volume gas ideal. Model matematika diverifikasi dengan prinsip hukum kekekalan volume dan dibandingkan dengan hasil implementasi desalinasi air laut di perusahaan dan selanjutnya dibangun simulasi desalinasi air laut. Dua liter air laut dengan energi listrik 150 kJ dapat dioptimalkan hingga 1,86 liter air mineral dengan waktu didih 124,014 detik, dan lebih baik daripada implementasi perusahaan yang hanya mampu mengoptimalkan 5 per tujuh bagian dari air laut. Kata kunci : Desalinasi, Model, Simulasi Irving Langmuir

Subjek

SIMULATION MODELS
 

Katalog

Simulasi Proses Desalinasi Air LautMenggunakan Energi Listrik Menjadi Air
 
var.p.:pdf file.;daftar pustaka + lam.
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ICHWANUL MUSLIM KARO KARO
Perorangan
Sri Suryani P,Dede Tarwidi
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komputasi
 
2015

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini