Salah satu tempat yang potensial untuk dilakukan perencanaan
j
aringan seluler
adalah
Gedung Terminal Domestik dan Terminal Internasional Bandara Internasional Ngurah Rai.
Hal ini dikarenakan banyaknya pengunjung yang ada pada gedung tersebut, dan ko
nstruksi
bangunan atau dinding
–
dinding yang tebal dari bangunan bandara menyebabkan penerimaan
sinyal seluler pada sisi
user
yang berada dalam gedung
–
gedung tersebut menjadi kurang
baik. Untuk mengatasi hal tersebut, perlu diilakukan
nya perencanaan jar
ingan
Long Term
Evolution
, agar
user
–
user
yang berada di dalam gedung tersebut dapat menikmati laya
nan
komunikasi data yang cepat
dan handal, karena pada era digita
l ini para user
, menuntut adan
ya
layanan komunikasi data yang cepat dan handal serta dapa
t diakses dimana pun dan kapan
pun
Pada
perencanaan ini dilakukan 2 perhitungan untuk mendapatkan jumlah antena yang
diperlukan pada masing
–
masing gedung
, yaitu perhitungan secara
coverage
,
dan
perhitungan secara
capacity
. Pada pe
rhitungan
Coverage
, j
umlah antena yang
di dapat
adalah
63 antena untuk Terminal Internasional dan 31 antena untuk Terminal Domestik.Dan Secara
Capacity
didapatkan 64 antena untuk terminal internasional, dan 3
3 antena untuk terminal
domestik
.
Perancangan jaringan LTE ini dis
ertai dengan simulasi menggunakan
software
RPS 5.4
(
Radio Propagation
Simulator
) untuk simulasi
coverage
. Simulasi ini menggunakan 2
skenario,skenario pertama menggunakan jumlah antena hasil perhitungan coverage dan
skenario kedua menggunakan jumlah antena
hasil perhitungan
capacity
,dari hasil simulasi,
skenario 1 merupakan skenario terbaik dengan nilai
signal streght
yang diterima oleh user atau
nilai RSL(
Receive Signal
Level
) yang didapat sebesar
26.57 dBm untuk Terminal
Internasional dan
29.31 dBm unt
uk Terminal Domestik,sedangkan nilai SIR (
Signal
Interference Ratio
) yang didapat adalah adalah
8.366 dB
untuk terminal internasional, dan
11.15 dB untuk terminal domestik.Pada penelitian ini dihitung juga
throughput
dari masing
–
masing skenario, nilai
th
roughput
yang didapat oleh kedua skenario adalah sama
sama 1008
Kbps untuk tiap terminalnya. LTE, Coverage , Capacity , Link Budget , RS L , Throughput