<p><font face="Arial">PENENTUAN VARIABEL KEPUTUSAN PERSEDIAAN SUKU CADANG KRITIS DENGAN LAJU KERUSAKAN NON KONSTAN PADA MESIN BACK PART MOLDING (Studi Kasus :Dept. NOS PT.Pratama Abadi Industri)</font></p>

MELDAWATI

Informasi Dasar

129 kali
112990090
006.31
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Persediaan merupakan permasalahan bagi semua organisasi,baik yang berorientasi profit

maupun non profit,persediaan adalah sumber daya yang disimpan dalam suatu tempat dalam

selang waktu tertentu,sumber daya tersebut berupa bahan baku untuk keperluan proses barangbarang

setengah jadi yang akan mengalami proses lebih lanjut ataupun barang jadi . Persediaan

digunakan untuk menjamin kelancaran mekanisme pemenuhan barang sesuai dengan kebutuhan

pemakai,sehingga sistem yang dikelola dapat mencapai kerja yang optimum. Pengendalian

persediaan suku cadang berbeda dengan pengendalian persediaan bahan baku,sebab kebutuhan

bahan baku tidak dipengaruhi oleh permintaanyang dibatasi waktusedangkan permintaan suku

cadang dipengaruhi oleh laju kerusakansuku cadang.Tingginya laju kerusakan berarti akan

menimbulkan permintaan suku cadang yang besar.Maka untuk penentuan persediaan suku cadang

yang lebih akurat kiranya perlu dikembangkan model yang sesuai.

Model persediaan yang digunakan adalah model persediaan (Q,r) dengan

model persediaan ini dilakukan penyesuaian pada demand dengan menyesuaikan dengan laju

kerusakan suku cadang,penentuan variabel Q

variabel pada formula ongkos total persediaan yang sudah dilakukan penyesuain dengan

laju kerusakan suku cadang dalam suatu selang perencanaan yang ditentukan dari rata –rata umur

suku cadang,setelah itu nilai minimum dan maksimum diperoleh dari formula yang ada.

Dari hasil perhitungan variabel keputusan persediaan dapat disimpulkan bahwa selang

perencanaan yang sebaiknya digunakan untuk Air Bag adalah 3 bulan dengan ongkos total Rp.

2.309.920 ,untuk Pincer Upper adalah 6 bulan ongkos total Rp. ongkos total Rp. 1.236.010,-

Selenoid Valve adalah 7 bulan ongkos total Rp. 1.236.010.-

back order pada8 dan r diperoleh dari penurunan pada masingmasing -

Subjek

Machine - learning
 

Katalog

PENENTUAN VARIABEL KEPUTUSAN PERSEDIAAN SUKU CADANG KRITIS DENGAN LAJU KERUSAKAN NON KONSTAN PADA MESIN BACK PART MOLDING (Studi Kasus :Dept. NOS PT.Pratama Abadi Industri)

 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MELDAWATI
Perorangan
Sutrisno,Ir. MSAE; Haris Rahmat,ST,MT
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2005

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini