Analisis dan Implementasi Infrastruktur Cloud Computing Berbasis Proxmox

Bayu Tomi Dewantara

Informasi Dasar

137 kali
118090055
006.76
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Saat ini teknologi internet yang termutakhir lebih ditekankan pada konsep cloud computing. Sebuah layanan di internet masuk dalam kategori cloud computing jika bersifat on demand. Artinya pengguna dapat berlangganan hanya yang dibutuhkan dan membayar untuk yang digunakan saja.
Cloud Computing adalah model komputasi yang menggunakan teknologi komputer dengan memanfaatkan kemampuan pemrosesan dari banyak komputer antar jaringan yang kemampuannya dapat disesuaikan dengan kebutuhan pengguna tanpa menunjukkan infrastruktur yang digunakan untuk menjalankan cloud computing.
Sistem yang dibangun pada Tugas Akhir ini menggunakan sistem operasiProxmox. Proxmox berguna untuk melakukan virtualisasi pada jaringan cloud computing. Pengujian yang dilakukan adalah untuk mengetahui performansi suatu server cloud computing yang didalamnya dijalankan video streaming dalaminstance dan juga melakukan analisis pada QoS.
Pada pengukuran QoS mendapatkan hasil, yaitu kualitas pada delay dengannilai28,3491222 msadalah sangat bagus, kualitas pada packet loss dengan presentase 0,03077767% memiliki kualitas sangat bagus, dan pada jitter dengan 2 skenario memiliki hasil sangat bagus dari kedua skenario dengan nilai 2,643 ms dan 1,763 ms.Padapengukuran performansi server mendapatkan hasil, yaitu bahwa presentase CPU usage pada CPU 2 Core lebih sedikit dari pada CPU 1 Core dan presentase memory usage pada memory 512 MB lebih banyak dari memory 1024 MB.
cloud computing, QoS, cpu usage, memory usage, proxmox

Subjek

WEB PROGRAMMING
 

Katalog

Analisis dan Implementasi Infrastruktur Cloud Computing Berbasis Proxmox
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Bayu Tomi Dewantara
Perorangan
Mahmud Imrona, Drs., MT; Izzatul Ummah, ST., MT
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2014

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini