PENENTUAN KOORDINAT PIXEL PADA GAMBAR UNTUK APLIKASI PLOTTER

FAKHRY AULIYA RAHMAN

Informasi Dasar

84 kali
17.04.2156
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Perkembangan dunia teknologi sangatlah pesat. Salah satu contohnya dalam bidang percetakan. Beberapa teknologi diciptakan untuk memenuhi kebutuhan percetakan. Namun, seiring dengan meningkatnya kebutuhan manusia diperlukan perangkat yang mampu mencetak pada media yang beragam. Salah satu contoh perangkat percetakan tersebut adalah plotter. Plotter merupakan alat cetak yang mampu mencetak gambar dengan skala yang telah ditentukan. Berbeda dengan printer, plotter dapat mencetak di media yang beragam. Selain kertas, plotter dapat mencetak di media lain seperti tembok, meja, atau media lainnya. Selain itu, plotter mampu memberikan skala yang berbeda dengan gambar awalnya. Namun, plotter membutuhkan beberapa tahapan sebelum proses pencetakan gambar dimulai. Pada tugas akhir ini penulis menganalisis bagaimana proses mesin plotter bisa mencetak gambar. Dimulai dari proses pengolahan gambar, hingga proses yang terjadi pada mikrokontroler. Mikrokontroler yang digunakan pada penilitian ini yaitu Arduino uno. Penulis berharap setelah penelitian ini berhasil, masyarakat dapat memahami proses cara kerja dari plotter. Tentu dengan adanya pemahaman seperti itu kemungkinan berkembangnya teknologi akan meningkat. Kata kunci : mikrokontroler, arduino, plotter

Subjek

Image processing - computer image
 

Katalog

PENENTUAN KOORDINAT PIXEL PADA GAMBAR UNTUK APLIKASI PLOTTER
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

FAKHRY AULIYA RAHMAN
Perorangan
Erwin Susanto, Agung Surya Wibowo
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2017

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini