Analisa Performansi Teknik Pengkodean Reguler dan Irreguler Low Density Parity Check Code Pada Sistem OFDM Adaptive Array Antenna

Widyati Ningtyas

Informasi Dasar

74 kali
211060017
621.382 4
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference

Pada Tesis ini dilakukan penelitian perbandingan performansi sistem pengkodean Regular dan Irregular LDPC pada sistem OFDM Adaptive Array Antenna untuk aplikasi pada WLAN (standard IEEE 802.11.a) dengan simulator MATLAB 7.0.1.
Dari percobaan didapatkan bahwa sistem dengan teknik pengkodean Irregular LDPC mempunyai performansi yang lebih baik daripada teknik Reguler LDPC, dimana untuk kondisi kanal Rayleigh dimana user bergerak dengan kecepatan 50 km/jam, target BER = 10-4 dapat dicapai pada SNR = 11 dB jika digunakan teknik pengkodean Reguler LDPC, sedangkan jika menggunakan teknik pengkodean Irreguler LDPC performansi yang sama akan dicapai pada SNR = 8 dB.

Subjek

ANTENNAS
 

Katalog

Analisa Performansi Teknik Pengkodean Reguler dan Irreguler Low Density Parity Check Code Pada Sistem OFDM Adaptive Array Antenna
 
 
indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Widyati Ningtyas
Perorangan
Dr. Sugihartono , IR. Rina Pudji Astuti, MT
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2008

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini