Strategi Komunikasi dalam Program CSR PT PLN (PERSERO) Transmisi Jawa Bagian Barat (Studi kasus pada Kegiatan Pembangunan MCK dan Penanaman 1000

HAFIDH NENDRA PRASETYO

Informasi Dasar

18.04.1448
658.408
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAK Perusahaan tidak sepenuhnya hanya memikirkan sebuah keuntungan saja, tetapi perusahaan harus memikirkan cara untuk mensejahterakan masyarakat dengan sebuah kegiatan perusahaan yang biasa disebut CSR (Corporate Social Responsibility). PT PLN (Persero) Transmisi Jawa Bagian Barat adalah salah satu perusahaan yang melakukan program CSR. Dalam rangka tercapainya pelaksanaan Program CSR PT PLN (Persero) Transmisi Jawa Bagian Barat melakukan 3 tahap, yaitu tahap Sosialisasi, Pelaksanaan, dan Pasca Pelaksanaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi komunikasi yang digunakan pada tahap sosialisasi, pelaksanaan dan pasca pelaksanaan yang dilakukan oleh PT PLN (Persero) Transmisi Jawa Bagian Barat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara dan dokumentasi. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah strategi komunikasi (Effendy, 2006). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa strategi komunikasi yang digunakan pada saat sosialisasi dan pelaksanaan sesuai dengan teori yang digunakan yaitu memahami komponen dengan cara mengenal khalayak terlebih dahulu, kemudian dapat merumuskan strategi komunikasi yang tepat berupa penentuan pesan, media dan metode yang lebih relevan. Akan tetapi berbeda dengan pasca pelaksanaan yang tidak sesuai dengan teori yang digunakan.

Kata Kunci : Strategi Komunikasi Sosialisasi, Strategi Komunikasi Pelaksanaan, Strategi Komunikasi Pasca Pelaksanaan, CSR

Subjek

COMMUNICATION STRATEGY
 

Katalog

Strategi Komunikasi dalam Program CSR PT PLN (PERSERO) Transmisi Jawa Bagian Barat (Studi kasus pada Kegiatan Pembangunan MCK dan Penanaman 1000
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

HAFIDH NENDRA PRASETYO
Perorangan
HAFIDH NENDRA PRASETYO
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Bandung
2018

Koleksi

Kompetensi

  • COH4I3 - PILIHAN (10) TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini