ANALISIS DAN PERANCANGAN ENTERPRISE ARCHITECTURE PADA FUNGSI PRODUKSI DENGAN PENDEKATAN TOGAF ADM (STUDI KASUS : PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM TIRTA RAHARJA KABUPATEN BANDUNG)

RIDHO AGUNG PRIHAMBODHO

Informasi Dasar

113 kali
18.04.2721
658.403 8
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Konsumsi air bersih harus dirasakan secara merata oleh seluruh masyarakat Indonesia. Adanya akses air bersih yang menyeluruh akan dapat mempengaruhi nilai Indeks Pembangunan Manusia (IPM). Menurut data BPS tahun 2015 rata-rata dari persentasi penduduk dengan akses air bersih baru mencapai 49% dengan rentang distribusi antara 1% sampai dengan 100% pada lebel Kabupaten. Hal tersebut membentuk komitmen serta menjadi acuan pemerintah untuk merealisasikan akses universal 100% air minum pada tahun 2019. Menyadari problematika akses air bersih tidak luput dari tanggung jawab dan prioritas PDAM untuk memberikan pelayanan serta pengadaan air yang berkualitas. Akan tetapi melihat internal perusahan banyaknya hambatan dalam proses produksi seperti kehilangan air, sulitnya pengadaan air baku maka dibutuhkan perancangan Enterprise Architecture untuk mengidentifikasi proses bisnis yang tepat. Penelitian ini menggunakan pendekatan Togaf ADM untuk melakukan analisis dan perancangan Enterprise Architecture yang mengintegrasikan antara bisnis, data, aplikasi dan teknologi yang kemudian akan menghasilkan saran atau solusi terhadap strategi perusahaan. Adapun riset ini menghasilkan suatu blueprint rancangan enterprise architecture pada fungsi Produksi serta it roadmap sebagai materi persiapan untuk pembangunan sistem informasi.

Subjek

ENTERPRISE-ARCHITECTURE
INFORMATION MANAGEMENT,

Katalog

ANALISIS DAN PERANCANGAN ENTERPRISE ARCHITECTURE PADA FUNGSI PRODUKSI DENGAN PENDEKATAN TOGAF ADM (STUDI KASUS : PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM TIRTA RAHARJA KABUPATEN BANDUNG)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RIDHO AGUNG PRIHAMBODHO
Perorangan
SONI FAJAR SURYA GUMILANG, ASTI AMALIA NUR FAJRILLAH
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2018

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini