Perancangan Interior Pusat Kebudayaan Sunda di Bandung

ALWAN NAUFAL

Informasi Dasar

222 kali
18.04.3045
747.598 24
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pusat Kebudayaan kurang mendapatkan perhatian oleh pemerintah setempat untuk mengembangkan kebudayaan daerahnya. Perancangan Pusat Kebudayaan Sunda ini bertujuan sebagai suatu tempat yang dapat memfasilitasi kegiatan-kegiatan kebudayaan sunda. Maka dari itu dibutuhkan suatu wadah terpusat dan terintegrasi untuk mewadahi kebudayaan-kebudayaan cukup banyak diwilayah Jawa Barat ini. Di Kota bandung ini belum adanya yang mewadahi seluruh kebudayaan Jawa Barat ini. Dalam mendukung berkembangnya kebudayaan daerah Jawa barat di bandung, dibutuhkan sarana dan fasilitas yang mendukung. Sebagai pusat kebudayaan pada umumnya, Pusat Kebudayaan Sunda juga memberikan informasi dan pengaruh kepada masyarakat terutama untuk masyarakat muda. Wadah ini nantinya diharapkan mampu diakses dan dimaksimalkan oleh masyarakat Kota Bandung dengan konsep pendekatan "Kontemporer" membuat kebudayaan tidak ditinggalkan dan menjadi budaya yang mendunia.

Kata Kunci: Perancangan, Pusat Kebudayaan, Bandung, Kontemporer.

Subjek

DESAIN INTERIOR
 

Katalog

Perancangan Interior Pusat Kebudayaan Sunda di Bandung
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ALWAN NAUFAL
Perorangan
RATRI WULANDAR, IRWAN SUDARISMAN
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Interior
Bandung
2018

Koleksi

Kompetensi

  • CIH4A6 - TUGAS AKHIR / SKRIPSI

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini