PENYUTRADARAAN DALAM PEMBUATAN FILM PENDEK RINDU AKSARA BERSUARA

RENDY ARIA K

Informasi Dasar

72 kali
18.04.3222
791.430 25
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Aria K, Rendy. 2018. Penyutradaraan Film Pendek Rindu Aksara bersuara. Tugas Akhir. Program Studi Desain Komunikasi Visual. Fakultas Industri Kreatif. Universitas Telkom.

Etiket seoarang mahasiswa kepada dosen di dalam menggunakan bahasa dalam pesan singkat terkadang dikesampingkan. Sehingga sering kali terjadi kesalahpahaman anatara kedua belah pihak. Hal ini dapat menyebabkan efek berantai yang tentunya berdampak buruk bagi keberlangsungan karir bagi mahasiswa itu sendiri. Oleh sebab itu, diperlukan sebuah media untuk mengingatkan dan memebrikan pemahaman kepada mahasiswa di perguruan tinggi yaitu film pendek. Film pendek merupakan media yang tepat dalam menyampaikan pesan di kalangan mahasiswa. Pemilihan metode dan juga analisis data menjadi suatu hal yang sangat pentingdalam pembuatan film ini. Dengan menggunakan paradigma kualitatif dibantu dengan metode fenomenologi serta dibatasi oleh pendekatan fenomenologi menjadi acuan perancang dalam mencari dan mengumpulkan data. Hasil analisa yang didapat, ditarik kesimpulannya serta dijadikan konsep film pendek. Sehingga dari konsep tersebut terciptalah gaya penyutradaraan hingga sebuah karya film fiksi yang baik dan diharapkan pesan dalam film ini dapat diterima dengan baik sehingga mahasiswa yang menjadi target utama dapat menyadari betapa pentingnya tata krama dalam berbahasa terutama dalam pesan singkat.

Kata kunci : Sutradara, Film, Instant Messaging

Subjek

DIRECTORS
 

Katalog

PENYUTRADARAAN DALAM PEMBUATAN FILM PENDEK RINDU AKSARA BERSUARA
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RENDY ARIA K
Perorangan
RIKSA BELASUNDA
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2018

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini