APLIKASI PENGOLAHAN SERTIFIKASI DAN PELATIHAN DI LABORATORIUM APLIKASI TERAPAN (STUDI KASUS FAKULTAS ILMU TERAPAN) MODUL PELATIHAN

ADHITYA CANDRA PANJI PRADHITA

Informasi Dasar

99 kali
19.06.027
005.268
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Aplikasi Pengelolaan Sertifikasi Dan Pelatihan Di Laboratorium Aplikasi Terapan (Studi Kasus Fakultas Ilmu Terapan) Modul Pelatihan adalah yang akan digunakan untuk mempermudah dalam mengelola pendaftaran, penjadwalan dan pembayaran pelatihan sertifikasi. Aplikasi ini memiliki fitur sebagai berikut fitur pendaftaran pelatihan, pengelolaan trainer, Pengelolaan pelatihan, laporan pelaksanaan pelatihan, pengelolaan pembayaran pelatihan, pengelolaan laporan pelatihan, pengeloaan hasil pelatihan, pengelolaan jadwal pelatihan dan registrasi sebagai peserta. Proyek akhir ini dibuat dengan metode pengembangan perangkat lunak Prototipe, Unified Model Language (UML) untuk memodelkan sistem, dan menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan Framework CodeIgniter serta database MySQL dan software lainnya. Aplikasi ini diharapkan nantinya mampu memberikan keefektifan dan efisiensi dalam memberikan informasi diadakannya pelatihan serta mempermudah dalam pendaftaran pelatihan sertifikasi.

Subjek

PROGRAMING-WEB
 

Katalog

APLIKASI PENGOLAHAN SERTIFIKASI DAN PELATIHAN DI LABORATORIUM APLIKASI TERAPAN (STUDI KASUS FAKULTAS ILMU TERAPAN) MODUL PELATIHAN
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ADHITYA CANDRA PANJI PRADHITA
Perorangan
Ferra Arik Tridalestari, Hanung Nindito Prasetyo
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini