Karya tulis ini dimaksudkan sebagai laporan atas Perancangan Tempat Pembakaran dengan Aspek Material untuk Kegiatan Luar Ruangan yang penulis lakukan untuk memenuhi syarat TA. Tujuan penelitian ini adalah untuk merubah kebiasaan para pengunjung di tempat wisata Ranca Upas yang membakar kayu sembarangan dan meniumbulkan prosi pada tanah dan udara. Desain tempat pembakaran kayu ini bertujuan untuk mempermudah pengguna untuk melakukan kegiatan pembakaran kayu dan mengurangi limbah akibat pembakar kayu itu sendiri. Kata Kunci: Pembakaran Kayu, Pencemaran Tanah, Pencemaran Udara.