INTEGRASI STRATEGI DENGAN ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN FAKTOR EKONOMI MAKRO TERHADAP RETURN SAHAM PADA SUBSEKTOR KONSTRUKSI BANGUNAN PERIODE 2014-2019

GHINA SALSABILA

Informasi Dasar

52 kali
20.04.3980
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Perusahaan-perusahaan konstruksi bangunan masuk ke dalam tiga besar lapangan usaha terbesar penyumbang PDB (Produk Domestik Bruto) di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan pengaruh dari rasio keuangan dan ekonomi makro secara simultan dan parsial terhadap return saham pada perusahaan-perusahaan subsektor konstruksi bangunan dengan melihat laporan keuangan periode 2014-2019, serta merumuskan rekomendasi strategi bagi perusahaan sebagai pertimbangan dalam menentukan langkah selanjutnya ditengah pandemi COVID-19. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel rasio keuangan dan ekonomi makro yang memiliki efek secara simultan dan parsial pada return saham adalah inflasi; sehingga variabel tersebut dapat dijadikan rujukan dalam pembuatan strategi. PT Wijaya Karya (Persero) Tbk terpilih sebagai perusahaan yang mewakili kondisi rata-rata perusahaan subsektor konstruksi bangunan, yang kemudian data perusahaan tersebut diolah untuk menentukan rekomendasi strategi dengan menggunakan hasil kuesioner AHP yang diisi oleh responden ahli untuk memetakan matriks SWOT.

Subjek

FINANCIAL MANAGEMENT
 

Katalog

INTEGRASI STRATEGI DENGAN ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN FAKTOR EKONOMI MAKRO TERHADAP RETURN SAHAM PADA SUBSEKTOR KONSTRUKSI BANGUNAN PERIODE 2014-2019
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

GHINA SALSABILA
Perorangan
 
 

Penerbit

Universitas Telkom
 
2020

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini