PREDIKSI KEPADATAN PENGUNJUNG RESTORAN MENGGUNAKAN FEEDFORWARD NEURAL NETWORK

MUHAMMAD KURNIA SANDI

Informasi Dasar

56 kali
21.04.1169
621.382
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pada zaman sekarang, informasi mengenai keadaan suatu tempat menjadi sangat penting. Hal ini dikarenakan masyarakat modern sangat memperhitungkan tentang efisiensi waktu dalam menjalani keseharian. Ditambah lagi keadaan pandemi seperti saat ini mengharuskan masyarakat sebisa mungkin menghindari kerumunan. Restoran menjadi tempat yang sering ditinjau dalam mencegah penularan pandemi. Dengan dibatasinya jam operasi juga jumlah pengunjung restoran, informasi mengenai kepadatan suatu restoran menjadi sangat penting. Adanya kebutuhan masyarakat tersebut, membuat penelitian ini berfokus untuk memprediksi kepadatan suatu restoran satu jam kemudian. Didasari data survei dan data literatur yang ada, sistem yang dibangun menggunakan arsitektur kecerdasan buatan Feedforward Neural Network lalu dilatih dengan algoritma Backpropagation menghasilkan akurasi sebesar 97.8% dengan data literatur.

Subjek

ARTIFICIAL INTELLIGENCE
 

Katalog

PREDIKSI KEPADATAN PENGUNJUNG RESTORAN MENGGUNAKAN FEEDFORWARD NEURAL NETWORK
 
xi, 132p.: ill.
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MUHAMMAD KURNIA SANDI
Perorangan
Anggunmeka Luhur, Marisa W
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini