PENERIMAAN DIRI SEORANG IBU TERHADAP ANAK DISABILITAS (Analisis Naratif Pada Adegan Serial Nussa Spesial: Nussa Bisa)

FELIA AYU SHAFIRA

Informasi Dasar

51 kali
21.04.1281
151
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Penerimaan diri seorang ibu terhadap anaknya ditandai dengan adanya sikap menerima anaknya sebaik – baiknya dengan rasa kasih sayang, penuh perhatian tetapi adapun seorang ibu yang tidak mampu menerima anaknya seperti tidak menerima bahwa anaknya memiliki kecacatan mental ataupun fisik tetapi adapun proses yang dapat menjadiakan seorang ibu dapat menerima kondisi tersebut. Di dalam serial animasi Nussa : Bissa adanya sebuah penggambarkan proses penerimaan diri seorang ibu yang memiliki anak disabilitas.Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui mengetahui penerimaan diri seorang ibu terhadap anak disabilitas dalam adegan series Nussa Spesial: Nussa Bisa. Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti yakni kualitatif dengan pendekatan analisis naratif. Subjek penelitian dalam penelitian ini yakni animasi Nussa dan objek penelitian yakni serial Nussa Spesial : Nussa adanya kerterkaitan dengan rumusan masalah pada penelitian yaitu penerimaan diri seorang ibu yang memiliki anak disabilitas di dalam adegan tersebut adanya penggambaran penerimaan diri seorang ibu.Hasil penelitian menunjukan bahwa dari adegan yang sudah diteliti adanya penggambaran proses penerimaan diri yakni five stage of grief di awali dengan penolakan hingga akhirnya penerimaan yang dialami oleh seorang ibu yang memiliki anak disabilitas di dalam adegan Serial Nussa Spesial : Nussa Bisa.

Kata Kunci: Penerimaan Diri, Seorang Ibu, Disabilitas

Subjek

PSYCHOLOGY - COMMUNICATION
 

Katalog

PENERIMAAN DIRI SEORANG IBU TERHADAP ANAK DISABILITAS (Analisis Naratif Pada Adegan Serial Nussa Spesial: Nussa Bisa)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

FELIA AYU SHAFIRA
Perorangan
Maylanny Christin
 

Penerbit

Universitas Telkom, Fakultas Komunikasi dan Bisnis
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini