Penerapan Manajemen Risiko (Risk Management) Terhadap Peningkatan Kinerja Keuangan Perusahaan UMKM Di Masa Pandemi COVID- 19 (UMKM Perusahaan Tahu Sumedang Yang Ada Di Kabupaten Sumedang)

DICKY MAULANA NURPRATAMA

Informasi Dasar

151 kali
21.04.2212
658.155
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Dampak pandemi covid-19 sebagian perusahaan UMKM di bidang industri makanan khususnya tahu Sumedang mengakibatkan kinerja keuangan terkendala di karenakan penjualan menurun, pembiayaan sektor finansial, dan pembatasan waktu jam buka usaha oleh pemerintah daerah Kabupaten Sumedang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan, leverage dan biaya operasional pendapatan operasional terhadap kinerja keuangan pada UMKM Tahu Sumedang yang terdaftar di Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Kabupaten Sumedang. Penelitian ini menggunakan data UMKM Tahu Sumedang yang terdaftar di Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Kabupaten Sumedang periode 2016-2020. Teknik purposive random sampling yang digunakan menghasilkan sampel 46 (empat puluh enam) UMKM yang mengalami dampak dari pandemic Covid-19. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa leverage berpengaruh negative terhadap kinerja keuangan, sedangkan ukuran perusahaan dan BOPO berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan di Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Kabupaten Sumedang pada periode 2016-2020. Karena itu, variable-variabel tersebut bisa digunakan sebagai variabel penting dalam membuat kebijakan yang berkaitan dengan kondisi kinerja keuangan dalam masa pandemic Covid-19. Kata kunci : ukuran perusahaan, leverage, bopo dan kinerja keuangan

Subjek

RISK MANAGEMENT
 

Katalog

Penerapan Manajemen Risiko (Risk Management) Terhadap Peningkatan Kinerja Keuangan Perusahaan UMKM Di Masa Pandemi COVID- 19 (UMKM Perusahaan Tahu Sumedang Yang Ada Di Kabupaten Sumedang)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

DICKY MAULANA NURPRATAMA
Perorangan
LENY SUZAN
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Akuntansi
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini