Perancangan Website News Generator Menggunakan Rest API dan Search Engine Internal

INDIRA

Informasi Dasar

21.04.2540
004.678
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Saat ini koran ataupun surat kabar sudah sangat jarang ditemukan di sekelilingi kita, karena beberapa masyarakat lebih memilih membaca berita melalui internet salah satunya melalui website, menurut data yang diambil melalui Aseanup.com menyatakan bahwa Indonesia merupakan negara pengakses internet yang menggunakan mobile first sebesar 61% dan 39% melalui laptop ataupun computer. Indonesia juga tercatat memiliki angka tinggi dalam penggunaan media sosial yaitu 540 menit perharinya selain itu konsumsi media sosial pada perangkat mencapai 291 menit. Namun terdapat kendala dalam hal mengaskses sebuah berita yaitu masyarakat harus membuka satu-persatu website berita yang ingin dibaca sehingga tidak effisien. Maka dari itu penulis membangun sebuah web content generator untuk memudahkan pembaca dalam mencari berita yang diinginkan sehingga pembaca tidak perlu membuka website news satu-persatu. Dalam penelitian ini penulis menggunakan Rest (Representational State Transfer) untuk mengambil data dari website news yang kemudian akan di hubungkan ke website news generator. Selain itu penulis juga menggunakan metode Search Engine dimana pembaca dapat mencari apa saja melalui Search Engine dengan menggunakan kata kunci dari topik berita yang diinginkan.

Kata kunci : Web News, Web Content Generator, Rest (Representantional State Transfer)

Subjek

Web - services
 

Katalog

Perancangan Website News Generator Menggunakan Rest API dan Search Engine Internal
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

INDIRA
Perorangan
Dana Sulistyo Kusumo, Indra Lukmana Sardi
 

Penerbit

Universitas Telkom, Fakultas Informatika
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini