PERANCANGAN 3D MODELING UNTUK AUGMENTED REALITY (AR) SEBAGAI MEDIA EDUKASI BANGUNAN CAGAR BUDAYA BAGI REMAJA DI KABUPATEN PANDEGLANG.

AHMAD HUDYA ALYAZIDI

Informasi Dasar

88 kali
21.04.3420
791. 43
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Kabupaten Pandeglang merupakan daerah yang memiliki banyak sekali cagar budaya, cagar budaya tersebut merupakan sisa dari peristiwa peninggalan zaman dulu, dengan adanya cagar budaya tersebut kabupaten pandeglang menjadi sebuah wilayah yang kaya akan sejarah dan peristiwa, akan tetapi masih banyak sekali masyarakat kabupaten pandeglang khususnya remaja yang belum mengetahui sisi sejarah dan fungsi dari peninggalan-peninggalan cagar budaya tersebut, padahal hal tersebut menjadi sangat penting bagi masyarakat untuk mengetahui sejarah agar tidak hilang di gerus oleh jaman moderniasasi yang sangat pesat ini, maka dari itu tujuan dari Perancangan 3D Modeling Untuk Augmented Reality (AR) Sebagai Media Edukasi Bangunan Cagar Budaya Bagi Remaja di Kabupaten Pandeglang untuk menambah wawasan serta edukasi bagi masyarakat khususnya remaja agar mengetahui sejarah dari cagar budaya tersebut khususnya bangunan cagar budaya yang ada di kabupaten pandeglang, perancangan ini dikemas dengan media yang beda, media augmented reality menghadirkan media edukasi yang modern, melihat pada jama sekarang semuanya serba teknologi. Dengan adanya media 3D modeling yang proyeksikan kedalam augmented reality dapat menjadi media yang bermanfaat bagi khalayak masyarakat. Key word : Augmented Reality, Bangunan Cagar Budaya, 3D Modeling, Media Informasi dan Edukasi

Subjek

3D ANIMATION
 

Katalog

PERANCANGAN 3D MODELING UNTUK AUGMENTED REALITY (AR) SEBAGAI MEDIA EDUKASI BANGUNAN CAGAR BUDAYA BAGI REMAJA DI KABUPATEN PANDEGLANG.
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

AHMAD HUDYA ALYAZIDI
Perorangan
ZAINI RAMDHAN, RULLY SUMARLIN
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini