Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kinerja Hotel Santika Banyuwangi

AJENG REDITA UTAMI

Informasi Dasar

104 kali
21.06.332
658.38
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Sumber daya manusia merupakan aset perusahaan yang paling berharga dibanding dengan aset-aset lain karena berfungsi sebagai penggerak utama organisasi/perusahaan. Sumber daya manusia sangat penting dalam mengelola dan mengatur suatu permasalahan. Sehingga bila Sumber Daya Manusia (SDM) di suatu perusahaan dikembangkan dengan baik yaitu dengan memberikan kebutuhan yang dibutuhkan seperti pemberian pengetahuan, motivasi dan lainnya akan menghasilkan sumber daya manusia atau pegawai yang produktif sehingga tercapainya tujuan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pelatihan, kinerja karyawan, dan pengaruh dari pengembangan karyawan terhadap kinerja Hotel Santika Banyuwangi. Metode Penelitian yang digunakan penulis adalah metode deskriptif pendekatan kualitatif dengan teknik snowball kepada narasumber dari beberapa karyawan Hotel Santika Banyuwangi. Pengumpulan data juga dilakukan melalui narasumber atau bagian yang menangani sumber daya manusia atau karyawan di Hotel santika Banyuwangi yaitu Human Resouces Department. Hasil dari pelatihan pengembangan karyawan adalah karyawan mampu menghadapi segala permasalahan yang akan datang setelah dibekali pelatihan yang mumpuni dan berdampak positif bagi kinerja perusahaan.

Kata kunci : Sumber Daya Manusia, Pengembangan karyawan, Pelatihan, Kinerja Karyawan

Subjek

EMPLOYEE DEVELOPMENT
 

Katalog

Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kinerja Hotel Santika Banyuwangi
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

AJENG REDITA UTAMI
Perorangan
UMI SUMARSIH, RIZA TAUFIQ
 

Penerbit

Universitas Telkom, D3 Perhotelan
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini