Content marketing menjadi peran yang sangat penting bagi para pengusaha
yang memulai membangun Brand awareness nya sendiri. Transitory Coffee contoh
nya yang menjadi objek penelitian ini yang menggunakan social media sebagai
wadah mereka berinteraksi kepada para followers. Transitory Coffee mensajikan
berbagai macam Content marketing demi terbentuk nya Brand awareness dari
Brand tersebut. Terlebih di wilayah Depok karena bertepatan dengan Transitory
yang berada di Depok, Jawa Barat. Penelitian ini menggunakan paradigma
positivisme yang mencari sebab dan akibat terjadi nya sebuah penelitian, penelitian
ini menggunakan metode Kuantitatif yang dapat menghitung sebarapa besar
pengaruh dari variable yang di teliti. Pada penelitian ini peneliti mendapatkan hasil
bahwa peran dari Content marketing sangat tinggi untuk menunjang sebuah Brand
awareness, maka dari itu Peneliti menyimpukan bahwa Content marketing yang di
share Transitory Coffee mempunyai dampak yang signifikan sehingga membuat
Brand awareness Transitory Coffee mendapat respon yang positif dari followers
mereka.
Keyword: Content marketing, Brand awareness, Positivisme