SISTEM KOMPRESI NADA HARMONIKA DENGAN COMPRESSIVE SENSING MENGGUNAKAN METODE DISCRETE WAVELET TRANSFORM (DWT) DAN ITERATIVELY REWEIGHTED LEAST SQUARES

SONITEMA LAIA

Informasi Dasar

21.04.4857
621.38 2
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Harmonika merupakan salah satu alat musik yang dapat menghasilkan audio. Audio yang dihasilkan oleh harmonika dapat direkam sehingga dapat didengar di lain waktu. Adakalanya file audio yang berukuran besar terasa menganggu, apalagi jika file tersebut akan dikirimkan secara elektronik tentunya kapasitas file menjadi masalah tersendiri. Oleh karena itu diperlukan pengkompresian file audio untuk mengurangi kapasitas file tersebut tetapi dengan kualitas yang sama. Compressive sensing merupakan teknik baru dalam akuisisi sinyal di mana proses akuisisi dan kompresi sinyal dilakukan secara bersamaan. Pada penelitian ini akan dilakukan perancangan dan implementasi kompresi file audio harmonika menggunakan Compressive Sensing. File audio direkam menggunakan aplikasi fl studio 12. File audio yang direkam menggunakan format .wav kemudian diakusisi menggunakan metode Discrete Wavelet Transform dan direkontruksi menggunakan metode Iteratively Reweight Least Squares. Hasil dari penelitian ini diperoleh nilai SNR terbaik didapatkan sebesar 21,8494 dB. Kualitas audio berdasarkan penilaian MOS, Kompresi 2X menghasilkan audio output dengan kualitas terbaik. Kata Kunci: Compressive Sensing, Discrete Wavelet Transform, Iteratively Reweighted Least Squares.

Subjek

SIGNAL PROCESSING
 

Katalog

SISTEM KOMPRESI NADA HARMONIKA DENGAN COMPRESSIVE SENSING MENGGUNAKAN METODE DISCRETE WAVELET TRANSFORM (DWT) DAN ITERATIVELY REWEIGHTED LEAST SQUARES
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

SONITEMA LAIA
Perorangan
Koredianto Usman, Rita Purnamasari
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Telekomunikasi
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

  • TTH4N3 - KODING DAN KOMPRESI
  • TTH4O3 - SPEECH PROCESSING

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini