Implementasi Pendekatan Kansei Engineering dalam perancangan Desain User Interface dan User Experience Aplikasi Mobile ServEasy Untuk Kebutuhan Pengguna

AVINTYA FATIMAH RAHMA PUTRI

Informasi Dasar

22.04.2816
005.36
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Di era teknologi saat ini, tidak heran bila perkembangan terjadi secara cepat dan sangat pesat terutama di kalangan masyarakat, menyebabkan meningkatnya penggunaan media elektronik. Salah satunya adalah penggunaan smartphone atau ponsel pintar. Meningkatnya penggunaan perangkat elektronik membuat  beberapa pengusaha muda melihat peluang yang baik untuk bersaing dalam menciptakan startup. ServEasy merupakan salah satu startup yang mulai bersaing di dunia bisnis teknologi.  Tentunya untuk mewujudkan aplikasi mobile ServEasy diperlukan desain tampilan  dan mempertimbangkan tingkat kenyamanan konsumen dari segi tampilan (UI) dan pengalaman (UX). Dimana UI dan UX cukup menjadi sebuah sentral pada desain dan pengembangan aplikasi seluler. Perancangan akan dilakukan dengan cara pendekatan menggunakan Kansei Engineering untuk membantu mengembangkan rancangan aplikasi yang cocok dan sesuai dengan keinginan responden. Kansei Engineering juga dikenal dengan  teknologi untuk menerjemahkan emosi konsumen ke dalam bentuk desain. Pendekatan ini dimulai dengan mengumpulkan data konsumen tentang saran atau fitur apa yang harus disertakan dalam sebuah aplikasi ServEasy. Hasil akhir dari penelitian ini adalah perancangan antarmuka pengguna untuk aplikasi ServEasy. Setiap fungsi atau menu memiliki desain dengan karakter antarmuka yang berbeda-beda yang dirancang berdasarkan prinsip interaksi Human Computer Interaction untuk Interface. Hasil akhir akan didapatkan melalui metode usabilitas kuisioner berdasarkan skala usability sistem.

 

Kata Kunci : StartupKansei engineering, ServEasy, UI/UX, Usabilitas

Di era teknologi saat ini, tidak heran bila perkembangan terjadi secara cepat dan sangat pesat terutama di kalangan masyarakat, menyebabkan meningkatnya penggunaan media elektronik. Salah satunya adalah penggunaan smartphone atau ponsel pintar. Meningkatnya penggunaan perangkat elektronik membuat  beberapa pengusaha muda melihat peluang yang baik untuk bersaing dalam menciptakan startup. ServEasy merupakan salah satu startup yang mulai bersaing di dunia bisnis teknologi.  Tentunya untuk mewujudkan aplikasi mobile ServEasy diperlukan desain tampilan  dan mempertimbangkan tingkat kenyamanan konsumen dari segi tampilan (UI) dan pengalaman (UX). Dimana UI dan UX cukup menjadi sebuah sentral pada desain dan pengembangan aplikasi seluler. Perancangan akan dilakukan dengan cara pendekatan menggunakan Kansei Engineering untuk membantu mengembangkan rancangan aplikasi yang cocok dan sesuai dengan keinginan responden. Kansei Engineering juga dikenal dengan  teknologi untuk menerjemahkan emosi konsumen ke dalam bentuk desain. Pendekatan ini dimulai dengan mengumpulkan data konsumen tentang saran atau fitur apa yang harus disertakan dalam sebuah aplikasi ServEasy. Hasil akhir dari penelitian ini adalah perancangan antarmuka pengguna untuk aplikasi ServEasy. Setiap fungsi atau menu memiliki desain dengan karakter antarmuka yang berbeda-beda yang dirancang berdasarkan prinsip interaksi Human Computer Interaction untuk Interface. Hasil akhir akan didapatkan melalui metode usabilitas kuisioner berdasarkan skala usability sistem.

 

Kata Kunci : StartupKansei engineering, ServEasy, UI/UX, Usabilitas

 

Subjek

APPLICATION PROGRAMS
USER INTERFACES, MOBILE APPLICATION,

Katalog

Implementasi Pendekatan Kansei Engineering dalam perancangan Desain User Interface dan User Experience Aplikasi Mobile ServEasy Untuk Kebutuhan Pengguna
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

AVINTYA FATIMAH RAHMA PUTRI
Perorangan
DANDI YUNIDAR, ANDRIANTO
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Produk
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

  • DCI4E6 - TUGAS AKHIR
  • DPI4E9 - WRAP: PROYEK BISNIS START-UP

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini