Perancangan Desk Organizer dengan Material Eco Friendly (Bambu)

ADINDA FARAH NABILA

Informasi Dasar

22.04.2818
658.575 2
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Desk Organizer adalah sebuah tempat yang terbagi ke dalam beberapa kompartemen untuk menyimpan perlengkapan kantor yang ditaruh di meja kerja. Desk organizer banyak ditemukan di pasaran berbahan dasar plastik yang kuat. Penggunaan plastik dengan yang tinggi akan berdampak terhadap kesehatan manusia dan lingkungan karena plastik sulit untuk terdegradasi. Penelitian ini akan merancang produk desk organizer yang fokus pada aspek material ramah lingkungan. Penelitian ini menggunakan pendekatan metode kualitatif. Pada masa ini, banyak perancangan produk yang tidak memperhatikan penggunaan material terhadap lingkungan, pada akhirnya menyebabkan kerusakan lingkungan dan membuat masyarakat harus mulai menerapkan gaya hidup yang lebih ramah lingkungan dengan memilih produk yang eco friendly. Salah satu material yang memiliki banyak potensial adalah bambu. Perancangan ini bertujuan untuk mengetahui alternatif produk desk organizer yang ramah lingkungan dengan material bambu sebagai material eco friendly karena belum banyaknya potensial material bambu pada perancangan desk organizer dan untuk mengurangi penggunaan material plastik.

Subjek

ECO-FRIENDLY-PRODUCT
PRODUCT DESIGN,

Katalog

Perancangan Desk Organizer dengan Material Eco Friendly (Bambu)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ADINDA FARAH NABILA
Perorangan
TERBIT SETYA PAMBUDI, ASEP SUFYAN
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Produk
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

  • DCI4E6 - TUGAS AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini