KONTROL VALVE DENGAN RASPBERRY Pi PADA PELONTAR PELURU BERBASIS PNEUMATIC

BAGUS ARIANTAMA DEWANTO PUTRA

Informasi Dasar

98 kali
22.04.2875
621.317
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pelontar peluru adalah alat yang ditujukan untuk menembak sasaran, ditenagai
oleh bubuk mesiu yang dapat meledak sebagai kekuatan pendorong. Pelontar digunakan
sebagai alat pertahanan diri, tetapi penggunaannya terbatas karena penggunaan bubuk
mesiu bisa berbahaya. Sebaliknya, propulsi pneumatik dapat digunakan untuk
menembak.
Pneumatik adalah penggunaan udara bertekanan untuk melakukan gerakan kerja
pada suatu alat atau mesin. Dengan penggunaan udara bertekanan sebagai alat ejeksi pada
selongsong, pembuatan alat pelindung diri dapat dilakukan.Dalam pembuatannya, sistem
pneumatik untuk pembuatan peluncur ini harus diterapkan. Udara terkompresi dapat
disimpan dan diteruskan ke selongsong untuk menembakkan peluru.
Dalam penyusunan tugas akhir ini penulis merancang sebuah alat pelotar peluru
berbasis pneumatik. Perancangan meriam pelontar pneumatik ini meliputi kompresor
mini, regulator, seta solenoid valve disambungkan ke Raspberry Pi sebagai
mikrokontroler.
Dari perancangan yang telah dilakukan, didapatkan hasil pengujian akurasi dan
persisi alat melalui penembakan ke arah target besar diameter 20.4 cm dengan jarak 1 m,
1.2 m, dan 1.5 m. Pada tiap jarak diambil 3 buah data yang dilakukan percobaan
pengambilan data sebanyak 5 kali penembakan. Kemudian setelah melakukan pengujian
dihitung rata-ratanya untuk mendapatkan nilai akurasi dan presisi.


Kata kunci : Akurasi. Pelontar Peluru, Pneumatik, Presisi, Raspberry Pi

Subjek

HARDWARE
CONTROL ENGINEERING,

Katalog

KONTROL VALVE DENGAN RASPBERRY Pi PADA PELONTAR PELURU BERBASIS PNEUMATIC
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

BAGUS ARIANTAMA DEWANTO PUTRA
Perorangan
UMAR ALI AHMAD, WILDAN PANJI TRESNA
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Komputer
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

  • TUI4B4 - TUGAS AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini