Perancangan Buku Ilustrasi Mengenai

SHEVIL FAUTRI MARLINI

Informasi Dasar

15 kali
22.04.2947
741.6
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Insecure adalah situasi dimana seseorang yang merasa tidak percaya diri, menganggap dunia sebagai sebuah hutan yang sangat amat terancam dan banyak dari manusia berbahaya dan sangat egois. Orang yang mengalami insecure biasanya merasa didesak, khawatir, putus asa, tidak bahagia, merasa bersalah, tidak percaya diri, dan egois, dan cenderung neurotik yang biasa disebut gangguan urat saraf. Mereka berusaha untuk dapat mengembalikan perasaan secure (aman) dengan berbagai jenis cara. Menurut penelitian tentang kebahagiaan, Masalah yang baru terjadi sangatlah mempengaruhi suasana hati dan perasaan tentang diri sendiri. Karena merasa tidak bahagia mempengaruhi pada self-esteem, kegagalan dan penolakan dapat mempengaruh dua kali lipat dengan ketidakpercayaan diri. Oleh karena itu banyak orang-orang yang membutuhkan cara menghadapi insecurenya. Tujuan membuat buku ilustrasi untuk memberikan informasi kepada remaja umur 18-25 tahun yang mengalami insecurity pada diri nya agar mengetahui dampak dari insecurity berlebihan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif observasi, wawancara dan studi pustaka. Hasil penelitian adalah merancang media grafis yang berkaitan dengan insecurity berbentuk buku ilustrasi.

Kata Kunci: Insecure, Motivasi, Self-esteem, Buku Ilustrasi.

Subjek

GRAPHIC DESIGN
ILLUSTRATION,

Katalog

Perancangan Buku Ilustrasi Mengenai
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

SHEVIL FAUTRI MARLINI
Perorangan
SRI SOEDEWI, IDHAR RESMADI
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

  • DCI4E6 - TUGAS AKHIR/SKRIPSI (SMSTR 7/8)

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini